SEMICOLON [ Hujan&Januari Series ]
  • Reads 16,687
  • Votes 2,033
  • Parts 20
  • Reads 16,687
  • Votes 2,033
  • Parts 20
Ongoing, First published Oct 15, 2023
Bagian dari project Hujan & Januari Series
_____________

Dari banyak hal berharga yang telah di renggut dari hidupnya. Masa mudanya, kebebasannya, harga dirinya, dan ibu kandungnya. Ryu Jimin hanya ingin satu persen alasan hidupnya untuk tetap tinggal disisinya.

Adiknya, Ryu Jungkook, satu persen dari alasan yang membuat Jimin bertahan di antara kewarasannya yang perlahan terkikis, tergerus oleh perasaan kotor pada dirinya yang tidak layak untuk hidup. Yang perlahan menghakiminya untuk mati.

Sebab, jika bukan karena kehadiran sang adik, mungkin, Jimin sudah lama mati terapung-apung di tengah lautan bersama sang ibu yang mengajaknya untuk mati kala itu.


Trigger Warning! ⚠
Mention of suicide, self injury, violence, mature, anxiety disorder.
All Rights Reserved
Sign up to add SEMICOLON [ Hujan&Januari Series ] to your library and receive updates
or
#183sadending
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 10
APRICITY ✔   [ SUDAH TERBIT ] cover
MY UNIVERSE ( KOOKGA )✔ cover
Ziel Alexander Dominic [PDF]✔️ cover
I'm Okay - Kim Seokjin (END)✅ cover
90: Berpakaian Seperti Ibu Tiri sang Pahlawan [END] cover
The Qonsequences cover
Kisah Tak Sempurna cover
TERROR [END]✔ cover
Little Dumplings cover
Brother & Sister [Yoongi FF] ✔ cover

APRICITY ✔ [ SUDAH TERBIT ]

22 parts Complete

[Sudah tersedia di Gramedia] "Jimin, musim dingin berikutnya kita harus bahagia"