KIBLAT CINTA
  • Reads 22,843,463
  • Votes 1,028,588
  • Parts 65
  • Reads 22,843,463
  • Votes 1,028,588
  • Parts 65
Complete, First published Oct 20, 2023
Bagaimana jika gadis bar-bar yang tak tau aturan dinikahkan diam-diam oleh keluarganya?

...

Cerita ini berlatar belakang tentang persahabatan dan percintaan. Mengisahkan tentang Ayrania yang menempuh pendidikan di sebuah pesantren karena paksaan dari sang ayah. 

Ayrania, memiliki karakter bar-bar dan suka bergaul, terlebih pada laki-laki. Latar belakang keluarganya sangat bertolak belakang dengan sikapnya yang mana ia merupakan cucu dari Kiai ternama di Jawa Timur. 

Awalnya kehidupan Ayrania baik-baik aja di sana, sebelum akhirnya sebuah fakta terungkap bahwa ia telah dinikahkan diam-diam dengan putra sulung pemilik pesantren itu sendiri yang merupakan sahabat dari sang ayah.

Dalam cerita "Kiblat Cinta" berkisah tentang Rayyan, merupakan putra sulung pemilik pesantren yang terletak di Jawa Timur. Seorang Gus yang katanya dingin, datar, galak dan suka menghukum.

Bagaimana mereka menjalani bahtera rumah tangga setelahnya? Ikuti kisahnya!
All Rights Reserved
Table of contents
Sign up to add KIBLAT CINTA to your library and receive updates
or
#2pesantren
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 10
The Hidden [SUDAH TERBIT] cover
AKU, KAMU, & ORGANISASI cover
PROMOSI CERITA 2 📚 [CLOSE] cover
Cewe Nakal Vs Cowo Alim [Completed] cover
Papa Muda cover
Happy Not Ending (ON GOING) cover
Cinta Mengarah Kiblat  cover
Eternal Love Of Dream [End] cover
The Light, Its Dark, and Hope cover
Istri Nakal Gus Afan cover

The Hidden [SUDAH TERBIT]

58 parts Complete

Bab masih lengkap‼️SUDAH TERBIT DAN TERSEDIA DI GRAMEDIA SELURUH INDONESIA‼️ ________________________________ Publish : 15 Desember 2021 Republish : 17 Maret 2022 End : 25 April 2022 ________________________________ Tersembunyi. Itulah status salah seorang Gus di salah satu pondok pesantren terkenal di Jawa Timur, bagi seorang Nadira. Abizar namanya. Atau kerap disapa Gus Abi oleh para santri. Statusnya yang sebenarnya adalah seseorang yang halal untuk Dira. Mereka halal untuk saling menatap, mereka halal untuk saling bersentuhan, bahkan mereka halal untuk lebih dari sekedar menatap dan bersentuhan. Tapi gadis itu sendiri tidak tau status halal yang melekat pada dirinya untuk Abizar. Singkatnya, Abizar menikahi Dira tanpa diketahui oleh gadis itu sendiri. Dan status itu harus dirahasiakan karena satu alasan. Setelah 2 tahun pernikahan, akhirnya mereka dipertemukan untuk pertama kalinya. ________________________________ Note : DAPAT MENGAKIBATKAN BAPER BERKEPANJANGAN ________________________________