Biru Rasendriya ✓
  • Reads 439,450
  • Votes 29,584
  • Parts 36
  • Reads 439,450
  • Votes 29,584
  • Parts 36
Ongoing, First published Oct 24, 2023
Hidup ini adalah misteri, dan tak jarang kita menemukan kejutan
di dalam nya. contohnya seperti kehidupan seorang bocah pendek bernama
Biru Rasendriya. siapa yang akan menyangka, jika bocah nakal seperti dia ternyata
bisa menjadi bagian dari salah satu keluarga Kendrick?

Ya, Kendrick. Kendrick yang terkenal akan kekayaan, kekejaman
dan ketampanannya. tiga hal itu selalu melekat dalam Kendrick. namun
sayang, ketiga hal itu tidak bisa menutupi masa lalu keluarga Kendrick yang
kelam. selama hampir belasan tahun lamanya Kendrick hidup dalam dendam
yang belum pernah terbalaskan sampai pada detik ini.

Awalnya semua keluarga itu hanya sibuk dengan dunianya
masing-masing. namun saat Biru mulai hadir di dalam kehidupan
mereka, secara perlahan keluarga yang biasa penuh dengan aura suram
kini perlahan mulai berubah menjadi berwarna. bahkan hidup Kendrick bukan
lagi tentang dendam, tetapi Biru. semua menjadikan Biru sebagai pusat kehidupan
mereka meski dendam belum sepenuhnya hilang pada keluarga itu.

Semua keluarga Kendrick memiliki caranya masing-masing
untuk mengutarakan kebucinan mereka pada Biru. 

•••

📌 cover by pinterest.

⚠️ brothership. bukan bl atau bxb.

⚠️ dilarang plagiat dan semacamnya.

⚠️ cerita ini murni hasil imajinasi saya sendiri.
All Rights Reserved
Table of contents
Sign up to add Biru Rasendriya ✓ to your library and receive updates
or
#730fiksi
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 10
Dia Abangku! cover
baby or abang key? [END] cover
30 Hari Menuju Kematian [✓] cover
GALLEN (ON GOING) cover
Starla cover
KELUARGA BARU DERGHON cover
My Maid 21+ cover
VIENNO LAKARSYA cover
Kenan Abiansyah . A [SELESAI] cover
 alvion Kaylan Vegzara cover

Dia Abangku!

31 parts Ongoing

Aziel, bocah pengidap asma yang petakilan. Gayanya selangit dan ga pernah mau kalah. "Gua adiknya si epan" "Emang gua anak pemilik sekolah! Lo iri aja sama gua karena bapak Lo lebih miskin" ××× "Epan!! Numpang! Anterin gua pulang" "Epan!! Mobil gua mogok" "Epan!! Beliin makanan" "Epan!! Jangan marah marah" ××× "Epan!!! Gua adik lo kan?" "Ga usah ngaku ngaku" Sebenarnya Aziel itu adik dari Evan? Atau hanya ngaku ngaku saja agar terlihat kaya?