Freyana VS Everybody
  • Reads 89,406
  • Votes 8,454
  • Parts 47
  • Reads 89,406
  • Votes 8,454
  • Parts 47
Ongoing, First published Oct 30, 2023
1 new part
(Series #23137099)

Freya hanyalah seorang gadis muda yang ingin memulai hidup barunya dengan tenang di SMA 48 JKT. "Freyana akan menjadi calon murid teladan, Freyana akan menjadi orang baik-baik." Itulah janji yang selalu Freya ucapkan pada Bundanya. Akan tetapi, kehidupan baru yang diimpikannya harus menemui masalah. Masa lalu Freya mengejarnya dan mengepungnya di sekolah tersebut. Mampukah Freya memperjuangkan kehidupan tenang di SMA 48 JKT? Bisakah dia menyelesaikan masalah dengan masa lalunya? Dan apakah Freya mewujudkan mimpinya menjadi murid teladan?
.
.
.
.
.
.
Cerita ini ditulis oleh pemula. Tokoh dalam cerita ini didasari dari anggota JKT48. Sedangkan kejadiannya fiktif sama sekali. Jadi jangan bawa ke dunia nyata ya.

Update? Sekali sebulan (kalau bisa :v).
All Rights Reserved
Table of contents
Sign up to add Freyana VS Everybody to your library and receive updates
or
#33ff
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 9
Cinta Dalam Janji Keluarga [END] cover
Secangkir Kopi (Pahit) cover
FORBIDDEN : A Secret Between Us || FRESHA (END) cover
Freyana cover
N E L A N G S A(END) cover
I NEED YOU MOMMY cover
I'm not Perfect [ FRESHA ] cover
EUPHORIA : frefio cover
Sunsetz [With you] (Hiatus) cover

Cinta Dalam Janji Keluarga [END]

51 parts Ongoing

Cerita ini mengisahkan perjalanan cinta antara Ferell dan Fiony, dua orang yang dipersatukan oleh perjodohan yang dilandasi janji keluarga. Ferell adalah pria dingin dan ambisius yang lebih mementingkan pekerjaan daripada perasaan. Sementara itu, Fiony adalah perempuan lembut dan penuh tanggung jawab yang terpaksa menerima perjodohan demi memenuhi harapan mendiang ayahnya. Judul: Cinta dalam janji keluarga Genre: Romansa, Drama, Cocok untuk pembaca yang mencari cerita romansa penuh emosi, konflik internal, dan perjalanan cinta yang berkembang secara perlahan namun mengesankan.