synopsis
apapun masalahnya, kita pernah berjanji untuk tetap selalu bersama. Persahabatan kita akan abadi selamanya walau akhirnya kita akan berpisah. Engkau akan selalu kukenang. MEMORIES NEVER DIE!
alkisah dimulai dari kelas kecil sejuta cerita, detik demi detik, hari demi hari kita lewati bersama. berbagi duka, canda, dan tawa kita lewati. Zahra anak berumur 12 tahun baru saja lulus sd, dan sekarang duduk dikelas 7 SMP.
Dia merasa sangat tidak nyaman sekali karna teman-teman barunya yang tak dikenal, dia merasa terpuruk sekali dengan hal itu. Namun, semua itu berubah begitu cepat, saat dimulainya perjalanan kecil kelas kami.
Penasaran apa saja yang akan terjadi?ikuti terus kisahnya
Hanya Aira Aletta yang mampu menghadapi keras kepala, keegoisan dan kegalakkan Mahesa Cassius Mogens.
"Enak banget kayanya sampai gak mau bagi ke gue, rotinya yang enak banget atau emang gara - gara dari orang special?" Mahes bertanya sambil menatap tepat pada mata Aira.
"Eh.. Tuan mau?" Aira mengerjapkan matanya.
"Mau, gue mau semuanya!" Mahes merebut bungkusan roti yang masih berisi banyak, kemudian langsung membawanya pergi. Aira reflek mengejar Mahes.
"Tuan kok dibawa semua? Aira kan baru makan sedikit," Aira menatap Mahes dengan raut memelas.
"Mulai perhitungan ya lo sekarang sama gue."
"Enggak kok, tapi kan rotinya enak, Aira masih mau lagi," Aira berkata dengan takut-takut.
"Ga boleh!" Mahes langsung melangkahkan kakinya ke arah tangga menuju kamarnya. Aira langsung cemberut menatap punggung Mahes yang mulai jauh.
Cerita dengan konflik ringan