Amaya faisha, gadis biasa yang dipinang oleh putra dari pemilik pesantren Ar-Rasyid jawa timur - Faqih Asyraf Hafuza. Amaya yang mengira hidupnya akan begitu indah bersama suaminya, terhempas oleh realita. Ternyata menjadi Ning sekaligus istri dari seorang faqih begitu sulit. Dilain dia harus mampu menjalankan pesantren, Amaya juga harus mengalami pergolakan batin karena suaminya masih mencintai Thaleetha dalam hidupnya. Bagaimana kisah Amaya Faisha dalam mengatasi semua lara hatinya itu? Apakah Gus Faqih akan memilihnya daripada masa lalunya? -" makasih karena kamu menerima pinangan saya Amaya, " -"maafkan saya, ada wanita lain yang lebih dulu saya beri janji kehidupan sebelum kamu. " -" Ini hidupku Gus, biarkan aku yang memutuskan sendiri. Tak peduli hatiku retak tak berbentuk, aku terlanjur mencintaimu dan akan kuperjuangkan sekelumit rasa itu. "- - " bukan aku yang tak memberi tahu kamu mas, kamu saja yang tak pernah mencoba bertanya tentang sakit yang kutahan selama ini. "- -" sampun mas, Amaya sudah enggak kuat. " #pesantren #gus faqih #orang ketigaAll Rights Reserved
1 part