Story cover for Firefly Night by m1ntea
Firefly Night
  • WpView
    Reads 1,474
  • WpVote
    Votes 167
  • WpPart
    Parts 11
  • WpView
    Reads 1,474
  • WpVote
    Votes 167
  • WpPart
    Parts 11
Ongoing, First published Nov 12, 2023
Mature
This is a story about love and redemption between two people in Yokohama. 
Jemima Putri, 29 tahun sengaja sekolah desain dan bahasa Jepang di Yokohama untuk memenuhi impiannya lamanya.  Ambisinya adalah tinggal selamanya di Jepang dan jauh dari orang tunya. Yang menjadi masalah adalah visa kerja dan selama ini dia kerja serabutan  tanpa visa kerja yang jelas. 
Yujin, 25 tahun. Mantan pecandu narkoba yang dibuang oleh orang tuanya ke Yokohama. Yujin sudah tidak punya tujuan hidup dan pasif menjalani hidup. Dia bekerja ogah-ogah membantu di Pupuccino  Paradise milik tantenya. 
Pertemuan tanpa sengaja yang diawali dengan pertengkaran besar malah membuat keduanya jadi dekat. Masing-masing perlahan membuka diri dan mengungkapkan rahasia gelap yang mereka simpan. 
Cerita ini akan aku bagi dua bagian ya. Sebagian lagi akan aku posting di  Karya Karsa. Harap Maklum.
All Rights Reserved
Sign up to add Firefly Night to your library and receive updates
or
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 10
Your Heart - REUNION cover
My Obsession Friends  [Sukufushi✓] cover
𝐎𝐧𝐞𝐒𝐡𝐨𝐨𝐭 [𝐒𝐮𝐤𝐮𝐧𝐚 𝐱 𝐌𝐞𝐠𝐮𝐦𝐢] cover
Between Deadlines and Heartlines | eaJ Park cover
[Mute?✓] cover
I'm Here For You✓ cover
Painful love[Sukufushi] cover
Dating Without Love ( Novel Dewasa 21+ ) Sudah Terbit Hard Book + E-book  cover
Bow Down Alpha [Sukufushi✓] cover
KaKaDeDe (Kutikung Kau Dengan Do'a) (COMPLETED) cover

Your Heart - REUNION

23 parts Complete Mature

[TAMAT] | Ini adalah versi remake dari cerita Your Heart yang pernah dibuat sebelumnya, isi telah dikembangkan demi mendukung alur yang lebih menarik ! | __________________________________________ -Bungou Stray Dogs Fanfiction- (Dazai x Reader x Chuuya) "Aku tidak mengerti, dan aku juga tidak menyangka jalan hidupku akan dihadapkan antara.. hidup dan mati." Seorang gadis yang diam terduduk mempertanyakan pilihan takdir, sebelum melangkah menuju jalan hidup yang selanjutnya. Namun, sebelum itu, ada satu hutang yang harus dia bayar untuk lepas dari kisah kelam yang dia simpan dari masa lalu. --- Setelah selesai melanjutkan pendidikannya di luar negeri, akhirnya kini (y/l/n) (y/n) kembali ke Yokohama dan memutuskan untuk mencari pekerjaan. Seorang teman lamanya menyarankan untuk melamar pekerjaan di sebuah Agensi Detektif Bersenjata. Kini kehidupan barunya akan mulai. __________________________________________ DISCLAIMER Copyright: Kafka Asagiri - Bungou Stray Dogs Book cover illustration credit to - @/charcoal_moon (Please tell me if you don't want your artwork to be used, I'll change/delete it immediately) I don't own anything except the fanfiction. Book cover NOT by me, I just edited it.