Bidadari yang Tersesat
  • Reads 6
  • Votes 3
  • Parts 3
  • Reads 6
  • Votes 3
  • Parts 3
Complete, First published Nov 19, 2023
Tasya berwajah cantik tetapi berotak minus. Tasya tidak memiliki keterampilan apapun selain bermain basket.  Ia adalah anggota club basket di sekolahnya. Tubuhnya yang tinggi menjulang menambah keuntungan bagi Tasya. Ini adalah modal utama untuk menjadi pemain basket selain menguasai strategi permainan basket.

Walaupun walaupun banyak yang mencintai Tasya tetapi tidak pernah Tasya membalas cinta mereka. Hingga datangnya murid baru yang bernama Rio yang membuat para siswa perempuan di sekolah itu jatuh cinta termasuk Tasya.

Sayangnya Rio tidak pernah menanggapi cintanya Tasya. Ia malah terlihat sering berbicara dengan Fatimah. Dan gosip menyebar kalau Fatimah dan Rio saling jatuh cinta.

Tasya langsung patah hati hingga kemudian dia kaget ketika kakeknya sakit keras, Ia melihat Rio datang bersama orang tua dan kakeknya menjenguk kakeknya. Tasya tidak mengerti mengapa Kakek Rio dan Kakeknya saling mengenal. Dan yang paling mengejutkan adalah perjanjian yang dibuat antara kakeknya dan kakek Rio empat puluh tahun yang lampau yang menyebabkan mereka harus menikah muda.

Pernikahan mereka  yang diam-diam banyak menimbulkan kesulitan bagi keduanya. Tasya yang asalnya bahagia ternyata merasa sulit karena Rio terus menyuruhnya belajar agar bisa mengimbangi kepintaran Rio di sekolah.
Bagaimanakah akhirnya kisah cinta mereka? Apakah pernikahannya akan bertahan lama? Bagaimanakah sulitnya Tasya karena harus belajar terus menerus padahal Tasya paling malas belajar?
All Rights Reserved
Sign up to add Bidadari yang Tersesat to your library and receive updates
or
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 10
Rachel's Second Life [On Going] cover
VIENNO LAKARSYA cover
MAHESA cover
ALFA  cover
My Maid 21+ cover
Transmigrasi Queen Antagonis  cover
Antagonist Badas Couple!! cover
Lauhul Mahfudz  cover
 ARGALA cover
Starla cover

Rachel's Second Life [On Going]

60 parts Ongoing

~Warning!~ •Sebelum membaca, FOLLOW akun author lebih dulu! •DILARANG PLAGIAT!! •Mengandung beberapa kata-kata kasar dan adegan kekerasan⚠️ •Harap bijak dalam memilih bacaan! Rachel terpaksa menerima perjodohan dari kedua orang tuanya. Ia tidak mencintai laki-laki yang sebentar lagi akan menjadi suaminya. Tepat di malam pernikahan Rachel melarikan diri mengikuti jalan kegelapan. Ia terjatuh ke sungai dan kehilangan nyawanya. Namun, Tuhan berbaik hati memberinya kesempatan untuk kembali mengulang hidup. Mampukah Rachel merubah hidupnya dan meraih kebahagiaannya? •Murni hasil pemikiran Author sendiri! •follow akun Ig Author @dnksrr_ •cover by pinterest •pertama di publikasikan 8 Juni 2024 •Revisi akan dilakukan setelah cerita end Rank; #1-Obsession (juli 2024) #2-Bucin (Juli 2024) #1-Possessive (Juli 2024) #1-Rebirth (Agustus 2024) #3-Romantis (Oktober 2024) #1-Penyesalan (November 2024) #3-Fiksi .remaja (November 2024) #1-Fiksi Penggemar (November 2024) #1-Teenfiction (November 2024) #1-Fantasi (Desember 2024)