when I opened my eyes I was in another world
  • Reads 12
  • Votes 1
  • Parts 1
  • Reads 12
  • Votes 1
  • Parts 1
Ongoing, First published Nov 27, 2023
Bercerita tentang Rasya seorang anak yang bernasib malang didunia anak itu selalu saja tertimpa nasib yang tidak baik, hingga suatu ketika di saat ia pulang sekolah Rasya tiba-tiba di cegat oleh orang yang tidak dikenal. Orang itu membawa Rasya ke sebuah tempat yang sepi lalu membunuhnya dengan cara menusuknya berkali-kali. Dengan nasib yang malang itu sang dewa menawari Rasya untuk mencoba kehidupan sekali lagi pada dunia lain. Rasya menjawab dengan menyetujui tawaran dari dewa tersebut dan berinkarnasi ke dunia lain. Saat ia membuka mata ia dikejutkan dengan wajah-wajah yang tidak asing. Tak salah lagi bahwa dunia yang dimasuki Rasya adalah dunia fiksi "Tensei Shitara Slime Datta Ken"
Dan petualangan Rasya pun di mulai..


Disclaimer 

Novel ini Tidak bermaksud mengubah Cerita atau menjelek-jelekkan anime, manga, atau LN tensura semua nya hanyalah imajinasi dan hasrat sang penulis
All Rights Reserved
Sign up to add when I opened my eyes I was in another world to your library and receive updates
or
#622superpower
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 10
DANGER cover
10 Years Waiting [ END ) cover
I'm Not A Villainess (End) cover
The Screet Life [Segera Terbit] cover
One shot 🔞 cover
ROSALINE - I will be The Real Antagonist cover
Kota Seribu Lantai cover
PEONY - Antagonist's Sex Slave cover
Become An Antagonist  cover
Honey in His Venom (On Goin) cover

DANGER

21 parts Ongoing

Katherine adalah seorang gadis yang sering di bully di sekolah, cewek itu selalu terlihat sendirian dan kesepian sehingga orang-orang pun tidak ada yang mau mendekat padanya. Tapi pada suatu hari Katherine di lecehkan oleh seorang murid laki-laki yang sering membully dirinya, video itu tersebar luas di sekolah maupun di luar sekolah membuat Katherine di anggap murahan dan kotor. karena tidak tahan lagi dengan tatapan semua orang Katherine memutuskan untuk mengakhiri hidupnya, sayangnya bukannya meninggal Katherine malah berada di tubuh seorang gadis antagonis dalam buku novel. Bagaimana Katherine harus bertahan?