Di antara senja yang melukis langit dengan sentuhan warna pastel, terdapat kisah perjalanan diri yang tersembunyi dalam setiap nuansa kehidupan. Tidak semua luka harus sembuh secara cepat bukan? Nikmati proses dari usaha menyembuhkan bukan kah itu menjadi lebih indah?All Rights Reserved