Satya & Selena [TERBIT]
  • Reads 1,426
  • Votes 615
  • Parts 12
  • Reads 1,426
  • Votes 615
  • Parts 12
Complete, First published Dec 03, 2023
[Telah terbit di Allopedia Publishing]

"Cause every beautiful things start with S; 
Space, Stars, Smile, Satya & Selena."

Berisi cerita Selena Nabila Putri yang melakukan kilas balik pada masa SMA-nya, masa pencarian jati diri yang membawanya menemukan cinta pertamanya. Gejolak romansa, labilnya perasaan, hingga perannya sebagai secret admirer yang tak pernah dilirik. 

"Satya itu nggak bisa dideskripsikan pake kata-kata, dia jauuhhh lebih baik dari semua kata di dunia!" Begitulah yang dia katakan ketika usianya menyentuh angka 16, tahun kedua dia mengenal seorang Satya Adi Prakasa. 

Namun, Satya dan Selena bukan sekedar cerita romansa dari cinta monyet anak SMA. Di masa pencarian jati diri, ada banyak masalah dan kesulitan yang menghadang jalan mereka. Bagaimana mereka melewati semua masalah itu adalah poin utama dari cerita ini. 

Selamat menyelam dalam ingatan Selena! Berimajinasilah sepuas kalian^^.


𝓜𝓪𝓭𝓮 𝔀𝓲𝓽𝓱 𝓥𝓮𝓷𝓾𝓼'𝓼 𝓵𝓸𝓿𝓮


⚠️ SEBAGIAN PART DIHAPUS UNTUK KEPENTINGAN PENERBITAN ⚠️

Cover by: pinterest & canva
All Rights Reserved
Sign up to add Satya & Selena [TERBIT] to your library and receive updates
or
#7writingchallengeallopedia23
Content Guidelines
You may also like
ARKANA DIRGANTARA  by zyo150
25 parts Complete
ARKANA DIRGANTARA Di SMA Nirwana, ada seorang pemuda bernama Arkana Dirgantara. Seorang cowok yang bisa dibilang sempurna menurut banyak orang. Dengan tinggi badan yang menjulang, kulit putih bersih, dan tubuh yang atletis, Arkana selalu menjadi pusat perhatian di mana pun ia berada. Dia tampan, ganteng, gagah, dan memiliki aura yang membuatnya begitu cool. Tak hanya itu, jakunnya yang menawan seakan menjadi simbol dari daya tariknya yang memikat. Hobi Arkana adalah basket dan futsal, olahraga yang memaksanya bergerak gesit dan penuh semangat. Namun, yang membuatnya lebih berbeda adalah kecintaannya pada motor moge. Saat dia mengendarai motor gede kesayangannya, ia berubah menjadi sosok yang tak bisa diabaikan, dengan gaya yang sangat keren dan berani. Namun, meskipun kehidupan Arkana tampak sempurna, tak semuanya berjalan mulus. Di sekolah, ada seorang gadis bernama Anggun, yang kecantikannya memancarkan pesona yang tak kalah hebat. Anggun dikenal sebagai anak yang baik, sopan, dan manis, dengan senyuman yang bisa membuat siapa saja jatuh hati. Dan tak lama setelah mereka bertemu, hubungan mereka tumbuh dengan cepat. Cinta di antara keduanya begitu tulus, meskipun ada banyak rintangan yang harus dihadapi. Geng Angel, kelompok yang dikenal sangat brutal dan tak segan-segan membuat kekacauan, tidak menyukai hubungan mereka. Mereka memiliki alasan yang lebih dalam untuk memusuhi Arkana, dan mereka tidak akan tinggal diam. Ketegangan pun mulai terasa. Setiap langkah Arkana dan Anggun tak lagi hanya soal cinta, tetapi juga tentang bertahan di dunia yang penuh dengan ancaman dan kekerasan. Apakah cinta mereka bisa bertahan? Atau akankah geng Angel berhasil menghancurkan segala yang telah mereka bangun? Semua itu akan terungkap seiring perjalanan hidup Arkana dan Anggun di tengah gejolak konflik yang mengancam kedamaian mereka. Tunggu kelanjutannya...
You may also like
Slide 1 of 10
My Dangerous Junior cover
MAHESA cover
THEORUZ cover
TETESAN AIR MATA cover
ARKANA DIRGANTARA  cover
I'm the Protagonist  cover
Puisi Tentang Sebuah Rasa cover
INSECURE cover
ALUNA: si gadis pengganti  cover
Penyakit Mental cover

My Dangerous Junior

54 parts Ongoing

YUK FOLLOW DULU SEBELUM BACA 💓 Sepasang mata tajam memandang ke arah lantai 2 tepatnya di koridor kelas XI. Memandang seseorang yang mungkin kakak kelasnya dengan tatapan tertarik. Tatapan tajam memandang penuh obsesi. ALISTER BRAHMA CAKRABIRAWA anak pemilik sekolah sekaligus pewaris CAKRABIRAWA CORP. Anak tunggal dari pasangan Damian Cakrabirawa dan Gladys Ayu Cakrabirawa. Lelaki yang baru menginjak kelas satu tepat hari ini. Memiliki paras yang tampan dan tubuh yang atletis banyak wanita yang mengidolakan lelaki tersebut Tetapi Sifatnya yang arrogan dingin tak tersentuh tersebut membuat mereka takut untuk sekedar mencoba mendekati ataupun menyapa Tetapi untuk pertama kalinya ALISTER merasa tertarik dengan yang namanya wanita yaitu kakak kelasnya sendiri, GABRIELLA RUBY DJOSALIEM. Tiba tiba pandangan mereka bertemu. ALISTER yang melihat Gaby memandangnya pun reflek menyunggingkan bibirnya tipis. Tapi di mata Gaby senyuman tersebut mengerikan membuat nya langsung mengalihkan pandangan. ALISTER mengerutkan dahinya bingung, namun kemudian dia kembali tersenyum tipis. Senyum yang menggambarkan obsesi. "is mine!" gumam lelaki tersebut dengan senyum smirknya. [ON GOING] Aku usahain up tiap hari ya 💗 Hi guys ini cerita pertama aku. Semoga kalian suka yaa ... Thankyou 💓