Aku, Kamu, Dia dan Dirinya
14 parts Complete Joan, gadis cantik, mudah bergaul dan terbilang gokil ini baru saja duduk di bangku kelas 3 SMA. Joan bersahabat dengan Adria sejak kelas 1. Joan memiliki satu teman yang sedikit aneh dan terlalu malas, Ozo. Diam-diam, Ozo menyukai Joan dari kelas 2. Dengan keberaniannya, Ozo menyatakan perasaannya ke Joan.
Tidak hanya Ozo yang mengejar Joan. Alex pun begitu. Jatuh cinta pada pandangan pertama saat berbicara dengan Joan. Alex mengatakan perasaannya kepada Joan. Tapi, Joan marah besar kepada Alex karena Alex sudah mencintainya.
Tiba-tiba datang Jorell ke kehidupan mereka berempat. Siapakah Jorell? Siapa pula yang akan dipilih Joan?