Wrong Love [On Going]
  • Reads 10,763
  • Votes 985
  • Parts 23
  • Reads 10,763
  • Votes 985
  • Parts 23
Ongoing, First published Dec 10, 2023
Mature
💫Broken Hurts II (Anastasia X Clayton NEW VERSION)

"Bukankah kita hanya saudara tiri? Jadi tidak masalah, 'kan kalau aku menyukainya?"

Anastasia bergumam seraya memandang langit malam yang penuh dengan bintang. Namun, dia tidak tahu kalau suaranya itu terdengar ke telinga seseorang yang sedari tadi memperhatikannya dari kejauhan. 

***

Anastasia Eloise Marie merupakan seorang gadis berusia 20 tahun yang diadopsi oleh keluarga de La Cour sejak usianya masih 5 tahun. Dari sanalah, dia dipertemukan dengan Clayton de La Cour-sosok lelaki bermata hijau yang selalu menatapnya dingin dan penuh kebencian. Namun entah terkena angin dari mana, Ana malah merasa terpesona dan sering mengganggui kakaknya itu. Lebih gilanya lagi, dia sampai jatuh cinta padanya!

Namun, kabar Clayton yang telah memiliki kekasih, membuat Ana patah hati. Dia akhirnya memilih untuk mundur dan mencari tambatan hati lain. Sayangnya, usahanya itu tak berjalan lancar karena sikap Clayton tiba-tiba berubah 180 derajat padanya. 

Lantas, bagaimana nasib Ana selanjutnya? Akankah dia melanjutkan obsesi pada kakaknya sendiri atau tetap memilih pergi dan merajut kisah cinta baru bersama orang lain?
All Rights Reserved
Sign up to add Wrong Love [On Going] to your library and receive updates
or
Content Guidelines
You may also like
The Villainess's Second Life [UNDER REVISI] by LadyAkhelois
69 parts Complete Mature
The Villainess's Second Life. Authors: Lady Akhelois Genres: Dark Romance. Action. Fantasy. Reborn. Sadistic. Josei (W). Mature. Adult. Smut. Original language: Indonesian Release status: On Going Year of Release: 2021 🌹BLURB🌹 Rennesha Cayne Lannister. Putri tunggal keluarga Lannister. Meskipun seorang putri tunggal, tetapi tidak membuatnya hidup bagai seorang putri. Putri yang terbuang dan dibenci membuatnya menjadi pribadi yang begitu angkuh dan jahat. The Villainess adalah julukannya. Saat terpikir bahwa tidak ada yang mencintainya di dunia, Rene pun bertemu dengan CEO muda yang tampan dan begitu kuat dimatanya. Menurut Rene, sosok itu adalah cahaya sekaligus cintanya. Hingga membutakan Rene untuk menikahi sosok itu bagaimanapun caranya. Bahkan dengan cara yang licik sekalipun. Tetapi, ternyata sekali lagi Rene salah. Bukannya kebahagiaan yang dia dapat dari cintanya itu, melainkan sebuah neraka. Hukuman yang tidak terelakkan, menyebabkan seluruh keluarganya juga dibasmi tanpa ampun. Ayah serta kedua kakak laki-lakinya, yang tidak pernah sekalipun menganggap Rene ada, pun juga ikut dihukum. Hukuman mati akibat kejahatan yang dilakukan Rene terhadap kekasih sang bangsawan yang tampan dan kejam itu. "Jika ada yang namanya kehidupan selanjutnya. Aku tidak akan mau mencintaimu lagi .... Rezef Featherington!" Maka datanglah The Butterfly's God yang memberikan Rene hidup kedua. What will happen in The Villainess's Second Life? --- Warning ⚠️❗ Ada banyak adegan sadis dan dewasa. Harap bijak membaca❗❗ There are many sadistic and adult scenes. Please read wisely❗❗
llekssaa transmigrasi  by raataraaa
36 parts Ongoing
" engghhh, lah gw masih hidup?? bukannya gw udah mati yakkk " ucap seorang gadis yang terbangun dan melihat bahwa dirinya masih hidup " Aaaaaa anj kok gw punya itu sih aaaaa " Gadis itu adalah yoona ia sangat terkejut saat mengetahui bahwa dirinya masih hidup padahal seingat nya ia sudah mati akibat tembakan ella, setelah menempati tubuh biru sekarang ia kembali transmigrasi kedalam tubuh gadis spesial leksa maheswara zavier perempuan spesial yang tidak di akui keberadaan nya oleh keluarganya akibat kelainannya, dia seorang perempuan namun ia mempunyai kelamin seperti pria bisa disebut futa, ia masih berumur 19 tahun dia juga bekerja di salah satu cafe sebagai pelayan disana, dia terlahir dari keluarga yang sangat lah kaya raya namun ia terpaksa bekerja untuk memenuhi kebutuhan nya karna papanya sudah tidak mau membiayai kehidupan nya dengan alasan bahwa ia sudah besar dan bisa cari uang sendiri, mama nya telah meninggal saat melahirkan dirinya " Sedang apa kau " " Mau makan pah " " Tidak!! sana pergi kerja jangan hanya mau jadi beban keluarga " " Tapi leksa mau makan pah " " KALO MAU MAKAN BELI SENDIRI!! " " DAN SATU LAGI, JANGAN PERNAH MEMANGGIL KU DENGAN SEBUTAN PAPA KARNA AKU TIDAK SUDI PUNYA PUTRI CACAT SEPERTI MU " " leksa ga cacat pah hiksss " " Dasar cengeng " Bagaimanakah kisah yoona selanjutnya yang kembali bertransmigrasi kedalam tubuh gadis spesial, bagaimana kelanjutannya silahkan baca aja langsung semoga suka yaaaaa Ini cerita kedua aku maaf kalo ada typo atau ga nyambung maklumin aja masih pemula hehehe Di sarankan untuk baca cerita transmigrasi saayonaraa terlebih dahulu biar paham sama cerita ini Dilarang ambil cerita orang lain!!!!!! Futa❗❗❗ Kelanjutan transmigrasi saayonaraa
You may also like
Slide 1 of 10
Double Trouble cover
LIMERENCE (COMPLETED) cover
The Villainess's Second Life [UNDER REVISI] cover
BAD FIANCE cover
GAVIN 21+ cover
WEST : THE SUN FROM ANOTHER STAR cover
My Husband My Badboy! 21++  cover
DEVIL LIKE AN ANGEL cover
XAVIER ( END ) cover
llekssaa transmigrasi  cover

Double Trouble

40 parts Ongoing

Mulanya, maksud Miura Nara menerima pernyataan cinta berondong tengil yang terus mengganggunya, adalah untuk membuatnya kapok. Dia sudah menyiapkan 1001 tingkah menyebalkan yang akan ditunjukkan selama masa uji coba berpacaran. Dengan begitu, berondong menyebalkan berstatus pacar magang itu memilih pergi meninggalkannya. Sialnya, ini tidak semudah yang Miura kira. Terlebih saat dia harus tinggal satu atap bersama pacar berondongnya dengan hormon belum stabil alias sangean. Miura Nara dalam masalah baru yang lebih besar dari sekadar Askara Tarachandra Manggala.