Story cover for EXISTENTIAL  by Yoppiwa
EXISTENTIAL
  • WpView
    Reads 124
  • WpVote
    Votes 23
  • WpPart
    Parts 2
  • WpView
    Reads 124
  • WpVote
    Votes 23
  • WpPart
    Parts 2
Ongoing, First published Dec 15, 2023
Sudahkah dirimu bereksistensi? Atau cara beradamu cenderung hanyut dalam rupa-rupa arus pemahaman dari luar dirimu?

Bagi makhluk berakal, eksistensi seharusnya bukan sekadar "ada", melainkan sebuah proses untuk merealisasikan individu yang autentik serta memiliki prinsip dan kehendak pribadi dari dalam dirinya.

Gerak perjalanan menuju eksistensi sejati dibagi menjadi tiga tahap, yakni estetis, etis, dan religius. Masing-masing tahap mewakili setiap cerita yang saling berkesinambungan: The Stage, Alpha Woman, dan Nabi Perang.

Harap membaca semua bagian cerita agar tidak tersesat.

"Seorang individu yang menyatakan telosnya dalam universal, dan secara terus-menerus mengekspresikan kewajiban etis di dalamnya, maka ia menghapus partikularitasnya untuk menjadi yang universal. Sehingga apabila individu tersebut menegaskan dirinya dalam partikularitasnya, ia dinyatakan bersalah karena melawan universalitas, dan hanya dengan mengakui yang universallah baru ia dapat mendamaikan kembali dirinya sendiri dengan yang universal itu." - Johannes de Silentio & Anti-Climacus (Fear and Trembling and The Sickness Unto Death)
All Rights Reserved
Sign up to add EXISTENTIAL to your library and receive updates
or
Content Guidelines
You may also like
Terraciel World: Nyanyian Darah Tertua by orangpendiam
23 parts Ongoing
Varie melangkah ragu menuju aula utama. Matanya menyapu deretan kursi bertingkat yang tak terhitung jumlahnya. Mungkin ada ribuan, atau lebih. Belum pernah ia melihat aula sebesar ini. Jantungnya berdebar, antara gugup dan kagum. Ia menarik napas dalam-dalam, mencoba menenangkan diri. Pandangannya menyapu ruangan dan terhenti pada sepasang mata biru yang begitu familiar. Pemuda itu, Kael. Sosok yang kini lebih dewasa, namun tetap dengan tatapan tajam yang tak pernah berubah. Varie menahan napas, matanya sejenak membeku. Tidak mungkin, Ini bukan kebetulan, kan? Tentu saja itu Kael, meskipun dia tampak jauh berbeda dari yang ia ingat. Kael melangkah pelan ke arahnya. Langkah-langkahnya tenang, terukur. Bukan terburu-buru, tapi juga tidak ragu. Seolah jarak di antara mereka memang tinggal menunggu waktu untuk dijembatani. Kael berhenti tepat di hadapan Varie. Beberapa detik hanya diisi keheningan. Sorot matanya tetap tajam, tapi dalamnya menyimpan sesuatu yang sulit dijelaskan, rindu yang ditahan terlalu lama. "Varie." Suaranya pelan. Varie mengerjap pelan. "Kael" ujarnya, lebih kepada dirinya sendiri. Tubuhnya seolah butuh waktu untuk menerima kenyataan itu. Tatapan mereka bertemu. ----- Di antara konspirasi kekuasaan, sihir pemusnah, dan kebenaran yang terlupakan, mereka dihadapkan pada pilihan: Mengikuti jalan yang ditentukan atau Membentuk takdir baru bersama. Darah dan mesin. Jiwa dan sistem. Saat keduanya bersinggungan, dunia tak akan lagi sama.
[Transmigrasi] Xavier X Viraya by dhani161006
7 parts Ongoing
Transmigrasi bersama sistem ❌ Transmigrasi bersama orang asing ✅ "Kau siap?" "Ya.. Mati untuk yang kedua kalinya sepertinya tidak begitu buruk" "Kita disini untuk hidup bukan untuk mati" "Ku harap begitu" Kebanyakan cerita klise selalu membawakan kisah tentang tokoh mereka yang menderita. Entah itu datang dari lahir ataupun ketika mereka mulai tumbuh dewasa. Hanya saja kebanyakan cerita tersebut sudah begitu mudah untuk di tebak. Terlalu sering mendengar cerita dengan tema yang hampir serupa membuat sang 'tokoh' mulai merasa bosan. Hingga akhirnya jadilah sebuah kisah yang menceritakan dua orang berbeda yang di takdirkan untuk mengubah kisah suatu cerita yang melenceng dari pengaturan utama nya. "Bukannya... Kejadian ini tidak ada? Ah tidak, maksud ku seharusnya bukan kita kan?" "Ya.. Inilah akibat dari pergerakan kita yang sudah mengubah jalan cerita ini" Keduanya bersatu hanya karena satu kata. Percaya. Terlahir dengan trust issue yang begitu kuat membuat keduanya sulit untuk percaya pada orang lain bahkan satu sama lain. Hingga suatu ketika keduanya terpaksa bergerak di jalan masing-masing untuk mencapai tujuan dari rencana besar mereka. "Kau yakin? Apa yang ku lakukan kedepannya bisa saja bukan sepenuhnya akting. Aku bisa saja menamparmu sungguhan" "Tak masalah, lagipula tubuh ini sudah banyak menerima luka fisik" "Ini adalah awal dari segalanya" "Kau siap?" "Ya.. Ayo mati bersama" A/N : Cerita murni ide author. Tidak ada campur tangan author kedua (second author/account). Jika di temukan kesamaan dengan cerita yang pernah kalian baca itu kebetulan semata. Dilarang plagiat. Bukan area sider's. Typo bertebaran. Hard word. Start : 08-10-24 End :
[SKYNANI] Redline of Destiny [END] by jy_kim
24 parts Complete Mature
-Destinara Universe- Di dunia di mana takdir pasangan telah ditentukan oleh Moon Goddess, Theo Dirgantara, seorang Alpha yang keras kepala dan arogan, menolak mentah-mentah ikatan yang menghubungkannya dengan Dante Mahawijaya-rival abadinya dalam dunia balap. Namun, satu kecelakaan fatal mengubah segalanya. Dante, yang seharusnya mati di lintasan, kembali dengan sesuatu yang lebih dari sekadar nyawa kedua. Darah murni keluarga Mahawijaya membangkitkannya sebagai Enigma-makhluk yang seharusnya tidak ada dalam dunia ABO modern. Kekuatan barunya membuatnya lebih cepat, lebih tajam, dan lebih berbahaya... terutama bagi Theo. Ketika Moon Goddess mencoba menyatukan mereka, Theo semakin berjuang untuk melepaskan diri dari ikatan yang tidak ia inginkan. Ia mencari segala cara untuk memutus takdirnya, tetapi semakin ia melawan, semakin dalam ia terjerat. Heat yang tak terkendali, mimpi-mimpi tentang masa lalu yang seharusnya tidak ia miliki, dan ikatan antara serigala dalam diri mereka-Neona dan Rush-membuatnya kehilangan kendali atas tubuh dan pikirannya. Sementara itu, Dante harus menghadapi rasa sakit yang lebih besar dari sekadar cinta yang tak bisa diterima. Warisan yang mengalir dalam darahnya belum sepenuhnya stabil, dan tubuhnya mulai memberontak. Di tengah pertarungan antara insting, gengsi, dan penolakan, satu hal menjadi jelas: Tidak peduli seberapa keras mereka mencoba melawan, takdir mereka telah terukir dalam darah dan takdir.
You may also like
Slide 1 of 10
Corrupted Soul cover
Heresy : The Broken Revelation  cover
MAREAPADA [Revision]  cover
My Alpha is My Prince cover
Ruler's Bond cover
Terraciel World: Nyanyian Darah Tertua cover
[Transmigrasi] Xavier X Viraya cover
Noctis Aeternus - Pengembara abadi di ujung Realitas cover
fall in love with the last concubinus (END) ✓ cover
[SKYNANI] Redline of Destiny [END] cover

Corrupted Soul

8 parts Ongoing

Aku adalah Touma. Atau... apakah aku benar-benar Touma? Di suatu sore yang hujan, sebuah percakapan sederhana berubah menjadi sesuatu yang jauh lebih aneh. Ingatan kabur, wajah-wajah berubah, dan kenyataan mulai bergeser dari logika yang seharusnya berlaku. Dan kemudian, aku terbangun-bukan sebagai diriku. Aku kini berada dalam tubuh seseorang bernama Valcius, di dunia yang sepenuhnya asing. Tidak ada petunjuk, tidak ada jawaban... hanya sebuah catatan yang ditulis oleh Valcius sendiri: "Siapa aku?" Ketika kenyataan mulai terdistorsi dan identitasnya terkikis, Touma harus menghadapi pertanyaan yang lebih mengerikan daripada sekadar siapa dirinya. Apa yang sebenarnya mengendalikan dunia ini? Apakah seseorang pernah benar-benar memiliki dirinya sendiri? Ataukah kita semua hanyalah bayangan dari sesuatu yang lebih besar-sesuatu yang tidak bisa kita pahami? Saat batas antara mimpi, ilusi, dan realitas mulai runtuh, Touma harus menemukan jawabannya... sebelum ia sendiri menghilang.