Perjalanan hidupku tanpamu didalamnya. Waktu berjalan dan aku tetap harus berjalan ke depan. Kamu akan tahu menjadi apa kamu setelahnya ketika kamu berani mengambil keputusan sekecil apapun hari ini. Bertahanlah karena kamu hanya punyamu, nanti kamu akan dirayakan dengan hal hebat didepanmu.
3 parts