Another Side, Juven!
  • Reads 934
  • Votes 136
  • Parts 3
  • Reads 934
  • Votes 136
  • Parts 3
Ongoing, First published Dec 21, 2023
Mireya Flavie Alaira, gadis cantik berusia dua puluh tiga Tahun yang bekerja di sebuah pet shop. Gadis dengan tinggi badan 168 cm, badan proporsional, rambut panjang, wajah cantik imut dan memiliki kulit putih bersih seperti ibunya. 

Juven Vladimir Elesio, lelaki berusia tiga puluh enam Tahun. Pekerjaan memiliki beberapa usaha resto, hotel dan travel. Tinggi badan 191 cm.

Kisah cinta Mireya atau sering disapa dengan Reya, menjalani pernikahan sangat manis, harmonis dan romantis. Pernikahan yang sudah berjalan selama satu Tahun lebih tanpa ada konflik apapun, tapi siapa sangka Juven menyimpan rahasia yang cukup besar dan membuat Mireya merasa dihianati selama ini. Bagaimana lanjutan kisahnya? Mari kita ikuti.
All Rights Reserved
Sign up to add Another Side, Juven! to your library and receive updates
or
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 10
Just an escape cover
Hello, KKN! cover
Give Me Your Sandwich! [END] cover
Glimpse of Us - Noren Gs cover
The Boss is My Roommate [21+] cover
Transmigrasi Seksi Bumil  cover
Presma Dipta cover
Jodoh Khayalan Lilith?  cover
AZZAHRA ✔ cover
Love from Sleeping Beauty  cover

Just an escape

35 parts Ongoing

Semua berawal dari surat cinta yang di anggap menjijikan oleh Luca, surat itu dari Kalias anak pendiam dengan kaca mata bulatnya. surat berujung rasa menyedihkan menenggelamkan Kalias, membuatnya sadar jika segala sesuatu dilandasi dan digantungkan pada fisik. ia akui ia tak semanis temannya, Nolan. Tapi ia masih berharap jika Luca menerimanya bukan karena ingin mendekati Nolan, tapi nyatanya semua membuatnya sadar. Jika Kalias kalah, dan ia terperosok masuk dalam hubungan rumit. Hubungan di mana perasaannya digantungkan, Luca yang menyukai Nolah yang seorang primadona, dan Luca yang kekasih seorang Kalias seorang submisif biasa. "Aku akan mengencani bahkan menikahi temanmu, jika kamu bersama orang lain, agar di setiap pertemuan kalian, aku bisa terlibat dan masih bisa melihatmu." Part sudah tak lengkap