My Husband is My Little Friend
  • Reads 1,437
  • Votes 103
  • Parts 5
  • Reads 1,437
  • Votes 103
  • Parts 5
Ongoing, First published Dec 22, 2023
Kiarani Basheer Minara. Ia di jodohkan oleh ayahnya dengan Lelaki yang  bernama Zayyandra Haidar Aziz. sosok lelaki tampan yang paham terhadap agama, ia seorang gus dan seorang CEO di perusahaan miliknya, dan ternyata dia adalah teman masa kecilnya yang menghilang, awalnya ia menolak perjodohan ini namun Ayah dan Bundanya terus membujuknya sampai akhirnya Kiara menerima perjodohan ini karna keterpaksaan. Dalam pernikahan ini Kiara tidak  mencintai suaminya, Zayyan memang cinta pertamanya namun, ia sudah mencintai Leo teman SMAnya. Seiring berjalannya waktu Kiarapun luluh dengan semua sikap manis yang suaminya berikan, ia akhirnya mencintai suaminya. Ia beruntung memiliki Zayyan, Zayyan sangat sayang terhadapnya.

Rumah tangga Kiara dan juga Zayyan tidak mulus begitu saja, banyak baday menerjang, salah satunya kedatangan Leo ingin menghancurkan rumah tangga mereka.



Apakah Kiara dan juga Zayyan bisa bertahan? 


Penasaran gak sama cerita Zayyan dan Kiara? Kalo penasaran yuk baca ceritanya😊


Cerita ini murni hasil pemikiran saya:)

Bismillahirrohmanirrohim.
All Rights Reserved
Sign up to add My Husband is My Little Friend to your library and receive updates
or
#150ceritaislami
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 10
MAHESA cover
Mr. Stewart and His bodyguard  cover
Argavanil cover
 ARGALA cover
VANILA ANASTASIA [ REVISI ] cover
Transmigrasi Queen Antagonis  cover
ALGRAREZ || The Devil Husband cover
ERLAN PANDU WINATA cover
CHARMOLIPI [χαρμολύπη] || END✓ cover
CAMELIA [END] cover

MAHESA

48 parts Ongoing

Hanya Aira Aletta yang mampu menghadapi keras kepala, keegoisan dan kegalakkan Mahesa Cassius Mogens. "Enak banget kayanya sampai gak mau bagi ke gue, rotinya yang enak banget atau emang gara - gara dari orang special?" Mahes bertanya sambil menatap tepat pada mata Aira. "Eh.. Tuan mau?" Aira mengerjapkan matanya. "Mau, gue mau semuanya!" Mahes merebut bungkusan roti yang masih berisi banyak, kemudian langsung membawanya pergi. Aira reflek mengejar Mahes. "Tuan kok dibawa semua? Aira kan baru makan sedikit," Aira menatap Mahes dengan raut memelas. "Mulai perhitungan ya lo sekarang sama gue." "Enggak kok, tapi kan rotinya enak, Aira masih mau lagi," Aira berkata dengan takut-takut. "Ga boleh!" Mahes langsung melangkahkan kakinya ke arah tangga menuju kamarnya. Aira langsung cemberut menatap punggung Mahes yang mulai jauh. Cerita dengan konflik ringan