GADIS HUJAN (TAMAT)
  • Reads 211
  • Votes 15
  • Parts 47
  • Reads 211
  • Votes 15
  • Parts 47
Ongoing, First published Dec 23, 2023
Memiliki kekuatan memanggil hujan bagi Rain bukanlah hal yang spesial. Lantaran memasuki musim kemarau gadis itu harus selalu menutupi seluruh tangannya agar tidak terkena paparan cahaya matahari langsung.

Jika terkena cahaya matahari langsung, kulit Rain bagai dipanggang. Kemudian, cuaca seketika berubah dari yang terang-benderang, menjadi mendung.

Sialnya, karena kekuatannya itu Rain diincar oleh seseorang untuk mengambil keuntungan darinya. Akhirnya dia pun meminta temannya yang bernama Soko untuk membantunya melenyapkan kekuatan tersebut.

Soko pun menyanggupi permintaan Rain itu. Dan pemuda pun melakukan perjalanan ke tempat penyegelan kekuatan rahasia yang berada di dimensi lain.

🌧️GADIS HUJAN🌧️
___
Sebagian cerita di Chapter 34, 36, 40, dan 41 (end) sudah dihapus!
___

JUDUL: GADIS HUJAN
GENRE: FIKSI REMAJA DAN FANTASI
TEMA: ANAK SMA, PETUALANGAN, DAN LOVE
BAHASA: BAKU (AKU-KAU)
PENULIS: VR. RAIN OKANE (BISA DIPANGGIL OKAN)
RILIS: 28 DESEMBER 2023 (20.00 WIB)
UPDATE: SETIAP PUKUL 20.00 WIB
PADA: SENIN, KAMIS, DAN JUMAT
GAMBAR: DARI PINTEREST
All Rights Reserved
Table of contents
Sign up to add GADIS HUJAN (TAMAT) to your library and receive updates
or
#151lintang
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 10
ROSALINE - I will be The Real Antagonist cover
Hurt, Mr. Donovan! (on going) cover
I'm Not A Villainess (End) cover
10 Years Waiting [ MENUJU PROSES REVISI ] cover
I like colmek ≧﹏≦ cover
DANGER cover
ayahkuu 💦 cover
ARULA cover
Become An Antagonist  cover
Kota Seribu Lantai cover

ROSALINE - I will be The Real Antagonist

36 parts Ongoing

Rosaline pecinta novel dewasa. Namun, novel dewasa dengan tema harem berjudul Hers adalah novel terburuk yang pernah Rosaline baca. Eksekusi plot cerita mainstream dan karakter yang membuatnya mencak-mencak ditambah lagi nama tokoh antagonis perempuan dalam cerita tersebut adalah Rosaline, namanya sendiri. Siapa sangka Rosaline memasuki dunia novel itu. Para tokoh utama laki-laki, terutama Jayendra, selalu menyalahkannya atas semua ketidaknyamanan tokoh utama perempuan, Vanita. Ditambah lagi Vanita yang selalu bersikap menyebalkan, membuat Rosaline memilih sekalian saja mendalami perannya sebagai antagonis perempuan. Karena tak punya siapa-siapa di pihaknya, Rosaline terpaksa mendekati Kalingga, sang antagonis laki-laki dalam novel Hers. Musuh Jayendra. Sekaligus tokoh yang Rosaline yakini hanya memiliki ketertarikan pada laki-laki. Alias; gay. ... "Mau gue buktiin kalau punya gue bisa berdiri tegak hanya untuk perempuan?" Tangan Kalingga yang satunya memeluk pinggang Rosaline pelan. "Sini lo agak mepet dikit dan rasain punya gue udah membengkak sekarang. Itu kalau lo berani." @kandthinkabout