Apa Aku Sudah Mencintai Nya?
  • Reads 155,672
  • Votes 11,965
  • Parts 52
  • Reads 155,672
  • Votes 11,965
  • Parts 52
Complete, First published Dec 27, 2023
Kisah Perjodohan antara revaldo adel putra harlan & yessica putri ayana. Yang ditolak keras oleh kedua belah pihak terutama, dari pihak yessica putri ayana.

*SPOILER TIPIS...

"Palingan lagi jalan berdua menghabiskan waktu bersama, kak indah kaya gak tau aja pasangan yang lagi anget- anget nya" goda marsha yang ditambah "kiw kiww" oleh jessi.

"Hhhh beneran" tanya indah.

"Ya enggak lah, kita itu disini lagi nyari cincin buat pernikahan kita nanti. Itu pula kalo gak dipaksa mami gak bakal mau gua jalan sama dia" judes chika sambil melirik ke arah adel.

Adel mendengar chika ngomong begitu pun merasa itu emang untuk dia. "Segitu nolak nya ya chik lu sama perjodohan ini, sampe ketemu sama gua aja lu harus dipaksa dulu untuk mau" batin adel.
All Rights Reserved
Sign up to add Apa Aku Sudah Mencintai Nya? to your library and receive updates
or
#955fiksi
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 10
REVENGE BECOMES LOVE (ZEESHA) cover
Risalah Hati (ZeeSha) [END] cover
My Cold Boss is My Husband cover
Menantu Vs Mertua cover
Godaan Sya'ir Zubair [SELESAI] cover
CUEK_DINGIN (CH2) cover
Beside Me  cover
HARLAN FAMILY  cover
KALAH SARVAM VIROPAYATI (CH2) END cover
between love and edelweiss [CHIKZEE] {END}~ cover

REVENGE BECOMES LOVE (ZEESHA)

45 parts Ongoing

Zeevan menyamar menjadi bodyguard Daniel (ayah Marsha) karena ingin balas dendam yang telah menyebabkan Gracio ( Papah Zeevan ) di penjara dan Shani ( Mama Zeevan ) bunuh diri karena Gracio di penjara Namun Seiring berjalannya waktu Zeevan justru jatuh cinta kepada Marsha Anak dari orang yang dia benci ( BXG )