Adventure Stone
  • Reads 594
  • Votes 36
  • Parts 7
  • Reads 594
  • Votes 36
  • Parts 7
Ongoing, First published Jan 06, 2024
Petualangan ini bermula di pulau Borneo saat seorang nelayan muda ingin pulang ke rumahnya dan terkejut ketika melihat seluruh kampungnya berubah menjadi batu terkecuali bosnya sendiri. Belum sempat mengetahui apa yang telah terjadi, Bosnya tiba-tiba di culik oleh seorang wanita bergaun ungu yang muncul dari balik sebuah portal.

Ditinggalkan oleh perasaan kebingungan dan bertanya-tanya, dia pun berpetualang untuk mencari bosnya yang diculik hanya dengan sebuah petunjuk yang dijatuhkan oleh bosnya, berupa sebuah sandal yang bercahaya. Apakah yang sebenarnya terjadi dan siapakah wanita bergaun ungu tersebut. Rintangan apakah yang menantinya di sepanjang petualangannya mencari bosnya yang hilang!
All Rights Reserved
Sign up to add Adventure Stone to your library and receive updates
or
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 10
Become The Extras?! [BL] cover
Ibu Antagonis cover
TABITHA [END] cover
The Screet Life [On Going] cover
JOANA, SHE IS AN EXTRAS  cover
ROSALINE - I will be The Real Antagonist cover
I'm Stuck on a Remote Island With the Male Leads cover
PEONY - Antagonist's Sex Slave cover
Rafael Natha D. cover
꒯꒤꒯ꋬ 𝐀𝐧𝐭𝐚𝐠𝐨𝐧𝐢𝐬 (On Going)  cover

Become The Extras?! [BL]

37 parts Ongoing

Kaendra yang hanya seorang pegawai kantoran biasa mengalami kecelakaan saat hendak ke supermarket, dan saat ia merasa akan segera menyusul orang tuanya. Ia malah bertransmigrasi menjadi figuran malang dari novel populer?! CERITA INI MURNI KARANGAN AUTHOR! JANGAN SALAH LAPAK!