Story cover for Love Triangle by 23v1n4y
Love Triangle
  • WpView
    Reads 13
  • WpVote
    Votes 1
  • WpPart
    Parts 1
  • WpView
    Reads 13
  • WpVote
    Votes 1
  • WpPart
    Parts 1
Ongoing, First published Jan 20, 2024
Jatuh Cinta itu memang indah. Namun seindah indahnya jatuh cinta, terkadang bisa memberikan luka tanpa disengaja." Namun perasaan yang timbul karena cinta , bukanlah sebuah kesalahan yang harus kita sesali. Karena kita memiliki hati dan kapanpun kita bisa jatuh hati tanpa kita sadari.

Love Triangle ini menceritakan tentang kisah cinta segitiga antara Bunga, Dito dan Anggi. Yang dimana Dito dan Anggi berjuang untuk memperebutkan cintanya Bunga. Namun Bunga adalah cewek yang paling sulit untuk ditaklukan karena sifatnya yang cuek, dingin, dan jutek. sedangkan Dito, dia adalah anak dari rektor di kampus dan dia sangat tampan, kaya raya, dan dia terkenal dan disukai banyak cewek-cewek yang ada di kampus. Namun Dito hanya mencintai Bunga, tetapi Bunga yang begitu jutek tidak bisa melihat cintanya Dito dan Bunga hanya melihat Dito sebagai cowok playboy yang mempermainkan banyak hati wanita. Selain itu ada Anggi yang merupakan Cowok yang paling berprestasi di kelas juga naksir dengan Bunga, namun bedanya Anggi hanya bisa mencintai Bunga dalam diam dan  dia tidak memiliki keberanian dalam mengungkapkan perasaannya ke Bunga. 
Namun seiring berjalannya waktu Bunga mulai merasakan getaran cinta di hatinya dan Bunga yang terlihat dingin dan kaku dalam hal mencintai. Tiba-tiba dia menjadi luluh karena cinta. dan siapakah diantara dua pria tersebut yang bisa membuat gadis seperti Bunga luluh akan cinta??? 

yuk kita baca ceritanya sapai selesai dan jangan lupa like, comment, dan sheree!!!
All Rights Reserved
Sign up to add Love Triangle to your library and receive updates
or
#281romance-friendship
Content Guidelines
You may also like
Ketos Vs Adek Kelas by Apriyanti2304
39 parts Complete
Warning typo⚠️ Cerita ini akan di revisi setelah end . . Siapa si yang gak kenal rangga aditia pratama putra?yang kerap di panggil angga,angga most wanted sekaligus ketua osis SMA putih abu yang menjadi incaran kaum hawa untuk menjadi pasanganya,tapi itu semua hanya mimpi dan tidak akan pernah terjadi karena angga yang notobe mempunyai sifat dingin,ketus,cuek,datar,jarang senyum,dan bodo amatan sifat itu semua terjadi karena seseorang yang ia cintai dan ia sayangi membuat hidup nya hancur dan pergi begitu saja tanpa ada alasan sama sekali,yang mengincar angga untuk menjadi pasanganya bukan hanya dari SMA putih abu tapi dari sekolah lainpun ada,siapa si yang gak bakal kagum dengan sosok angga? pasti semua nya akan terperangkap oleh ketampanan angga,tapi tidak dengan tasya agtahania atau kerap di panggil tasya murid pindahan dari bandung yang yang sifat nya hampir sama dengan angga,berawal dari tidak kesengajaan tasya yang menabrak angga di situ sudah terpencar aura kebencian dari mata mereka berdua. Karena hukuman yang di berikan salah satu guru mereka menjadi dekat dan pada akhirnya sifat angga yang dingin seakan akan sudah mencair ketika sedang bersama tasya,dan pada saat itu angga menyadari bahwa sesungguhnya angga sudah jatuh cinta kepada tasya. ada hak yang lebih mengejutkan lagi orang yang dulu membuat angga hancur sekaligus cinta pertamanya yang tiba-tiba menghilang tanpa jejak datang kembali tanpa ada rasa bersalah Apa yang akan terjadi?apa yang angga akan lakukan?apa angga akan memilih tasya atau orang yang dulu menghancurkan angga? penasaran? Masukin cerita ini ke perpus kalian Happy end / Sad end ? . . gua tau kalian lebih kreatif dari pada gua jadi jangan plagiat cerita absrud gua ok
You may also like
Slide 1 of 9
Bad boy is a good boy for me [END] cover
Ketos Vs Adek Kelas cover
Anggi & Anggia cover
Sebatas Sahabat? cover
Dangerous Couple [End] cover
Hidden love At School cover
Hi, Raga Atmaja (BXB) cover
Only Hope cover
MY DEAR LITTLE ANGEL cover

Bad boy is a good boy for me [END]

43 parts Complete

Apa sih yang bisa dibanggain dari seorang bad boy yang suka tawuran, balapan, berantem, ngerokok, dan nyari masalah? Ya, mungkin cuma kegantengan dan kesempurnaan fisiknya aja yang bisa dibanggain. Selebihnya? Kayaknya nggak ada deh. Namun, bagi ADHISTI AURISTELA seorang bad boy yang dia kenal tak sengaja di atap sekolah adalah cowok terbaik yang ada dalam hidupnya. AGNAN RENANDRA, cowok dengan segudang masalah itu juga bertekuk lutut saat berjumpa dengan sosok Adhisti yang berhasil mengubah hidupnya. Lantas siapkah Adhisti ikut terseret dalam permasalahan Agnan? Siapkah dia menerima berbagai risikonya? Mampukah dia menerima berbagai campuran emosi yang menyesakkan dada? "Memang nggak ada yang bisa gue banggain dari seorang bad boy yang berandalan dan urakan. Dia cuma bisa buat masalah dan berantem doang, tapi dia juga manusia, punya hati dan cinta. Hati buat dicintai dan cinta buat mencintai dan cinta dia adalah yang terbaik buat gue." ~ Adhisti. Auristela "Gue sadar diri kok gue siapa. Gue tau gue bukan cowok yang pantes buat dicintai tapi gue punya hak buat mencintai. Gue berhak buat sayang sama seorang cewek yang berhasil buat gue jatuh cinta dan itu elo." ~ Agnan. Renandra