A Daydream Love
  • Reads 86
  • Votes 18
  • Parts 21
  • Reads 86
  • Votes 18
  • Parts 21
Complete, First published Jan 27
Mature
Cinta, mimpi, hidup dan pelarian.

Berlari dari hidup yang tidak menyenangkan itu tak selalu baik. Tetapi menghadapi hidup yang tak baik harus ada hati yang disiapkan.

Mimpi terkadang jadi pelarian terbaik disaat situasi seperti itu. Terkadang lebih baik hidup didalam mimpi daripada hidup di dunia yang nyata nan fana.

Tetapi bagaimana jika mimpi dan dunia nyata sama-sama membuat resah. Kemana lagi pelarian itu harus dilakukan?

Ayyara, terjebak diantara keduanya. Diantara mimpi dan dunia nyata yang sama-sama harus dia selesaikan.

Sampai dimanakah dia bisa bertahan?
All Rights Reserved
Sign up to add A Daydream Love to your library and receive updates
or
Content Guidelines
You may also like
ISTRI PILIHAN ISTRI KU.(REVISI) by pipitpebrualhy
1 part Ongoing
Menceritakan seorang wanita yang bekerja keras untuk menghidupi diri nya ibu nya dan adik nya. terpaksa yuki harus menerima tawaran dari wanita lain untuk menikahi suami nya ,karna wanita itu memberikan penawaran yang mengharus kan yuki menikahi nya. Agar sang ibu cepat sembuh. Yuki terpaksa meninggal kan jimin sang kekasih.karna harus menikahi Lelaki lain Dan yuki juga tak mungkin bisa bersatu dengan jimin karna ibu dari jimin tak merestui hubungan nya. "Alhamdulilah sah. Pernikahan pun sudah di laksakan. Kini yuki ikut bersama suami nya. Dan meninggal kan ibu nya dengan adik nya. Karna tak mungkin yuki harus membawa ibu nya karna ini bukan rumah nya apalgi ada istri pertama dari suami nya. Setelah sekian lama akhir nya aril dinyatakan sembuh karna rutin kemotrapi. Aril memang sembuh tapi aril melihat cinta di mata suami nya untuk yuki. Aril pun merasa cemburu dan sakit hati . Banyak orang yang menghasut nya dan membuat aril jadi benci terhadap yuki. dan berniat memisah kan yuki dari yoongi. Kedatangan taehyung merubah semua nya ,ada getaran dalam diri yuki saat dekat dengan nya . Ntah kenpa yuki merasa nyaman dekat dengan nya seperti teman lama. Yoongi yang melihat ke dekatan yuki dan taehyung merasa cemburu. Apalagi yoongi yang mengetahui perasana taehyung untuk yuki . Masa lalu yang terungkap membuat ibu yuki membenci yoongi dan ingin memisahkan yuki dari nya. Yoongi tak ingin berpisah dari yuki karna yoongi sangat memcintai yuki. Tapi yuki tidak tau dengan perasana nya saat ini ,di satu sisi saat yuki bersama taehyung yuki merasa nyaman di satu sisi yuki juga mulai merasa kan hal yang sama dengan yoongi.
You may also like
Slide 1 of 10
「 PROPOSAL 」 ↝revisi↜ cover
ISTRI PILIHAN ISTRI KU.(REVISI) cover
problema | jww;zjq ✔ cover
Rafa  cover
He Fell First and She Never Fell? cover
MAINSTREAM [2] cover
After Graduation cover
Fiction -sungjake✔ cover
Draco: I hate my life cover
Perfect Wife. (End In Pdf.) cover

「 PROPOSAL 」 ↝revisi↜

8 parts Complete

❝Karena sekarang saya jadi calon istri 'pura pura' Pak Chanyeol...❞ Chanyeol bergidik ngeri mendengar nada merajuk yang keluar dari bibir Joy. ❝...Pak Chanyeol harus ngelamar saya sekarang juga, disini, saat ini juga.❞ 조이 x 찬열 Joy x Chanyeol M for some reason Proposal©2016(Terinspirasi dari komik, novel, film yang pernah aku baca/tonton.)