Message From 21
  • Reads 11
  • Votes 0
  • Parts 2
  • Reads 11
  • Votes 0
  • Parts 2
Ongoing, First published Jan 27, 2024
Entah apa alasanku tergiur kata halo dalam email dari tahun 2021 yang ditujukan padaku. Meski begitu, dia menuntunku pada ujung jalan sana, utopia yang aku impikan. Tapi Raiden bilang, "Tidak ada yang lebih buruk dari mereka yang tak pernah bersedih." Benar katanya, Jakarta telah berbeda. Namun bukankah perkataannya terlampau kasar?

"Dengarkan cara pandang mereka, atau bekerjalah di bagian militer. Kamu akan tahu segalanya." Raiden tidak mengenal bualan, ratusan robot raksasa ada di belakang Raiden, jauh lebih raksasa dari yang pernah kulihat. Dan tentang Raiden pun lenyap tak dapat kutemukan lagi.

Apa yang sebenarnya terjadi pada Raiden dan Jakarta di tahun 2030? Lalu siapa juga yang mengirim pesan halo dan kenapa?
All Rights Reserved
Sign up to add Message From 21 to your library and receive updates
or
#753journey
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 10
Beautiful Mistake [Flyseals] End✓ cover
Bepergian melalui keluarga petani, ujian kekaisaran adalah yang paling penting   cover
Kenyataan yang Terungkap cover
TARIAN TAKDIR || AEVAI cover
Wasiat Perjodohan [JAYHOON] cover
Dia SAFARA (END) cover
Si bungsu ke sayangan cover
I want to be loved cover
Become Antagonist's Brother cover
SECOND LIFE CEO cover

Beautiful Mistake [Flyseals] End✓

24 parts Ongoing

Jika mencintaimu adalah suatu kesalahan, aku minta maaf. Haruto Treasure x Rami Babymonster