4 parts Complete Alena, seorang dokter berusia dua puluh sembilan tahun, tak pernah menyangka hidupnya akan berubah hanya karena seorang bocah laki-laki berusia lima tahun. Bocah tampan yang ia temui berkeliaran di sekitar apartemen mantan kekasihnya, dan yang lebih mengejutkan lagi- dia memanggilnya 'Mommy.' Awalnya, Alena mengabaikannya, menganggap itu hanya kebetulan belaka. Namun, semakin sering pertemuan mereka terjadi, semakin besar pula rasa penasaran yang mengusik pikirannya.
Kebingungannya mencapai puncak ketika ia akhirnya berhadapan dengan ayah bocah itu. Tatapan dingin pria itu menatapnya seolah ingin menghancurkannya.
_____________________
Start : Agustus 2021
End : 26 Feb 2022
Written by Jelaanjela