Misteri gadis berkebaya merah ( Terminal lama Bumiayu )
  • Reads 0
  • Votes 0
  • Parts 5
  • Reads 0
  • Votes 0
  • Parts 5
Ongoing, First published Feb 06
waktu sandikala seperti itu yang biasa di ucapkan oleh orang Jawa , adalah waktu sakral di mana makhluk yang berdampingan dengan kita namun berbeda di mensi biasanya menunjukkan eksistensinya . 

    entah apa pun tujuannya , terkadang diantara kita bisa melihat , dan untuk alasan itu kita semua di tuntun untuk masuk rumah dan menutup seluruh pintu dan jendela pada waktu itu . apalagi untuk ibu hamil dan yang punya anak kecil khususnya di bawah 7 tahun . 

   Andi , yang bekerja sebagai penjaga toilet di sekitar terminal lama Bumiayu yang kini tak terpakai lagi , sering kali mendapati di pandang okeh gadis berkebaya merah di kursi tunggu yang jaraknya tidak terlalu jauh dari tempatnya . berhari-hari bahkan wanita itu sering mendatangi Andi dalam mimpinya , seolah menaruh misteri dalam hidupnya . ikuti cerita horor pertama outhor semoga menikmati .
All Rights Reserved
Sign up to add Misteri gadis berkebaya merah ( Terminal lama Bumiayu ) to your library and receive updates
or
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 10
Blank Space [Tamat] cover
SUANGGI cover
DISUKAI JIN PELINDUNG ANAK ASUH cover
TWYLA | Jay x Jungwon [JayWon]✔✔️ cover
TERSESAT (Wangxian/Yizhan) cover
SURAU cover
Balas Dendam Nyi Ulandari cover
MISTERI LORONG SEKOLAH [PROSES REVISI] cover
Kaleidoskop Kematian [Novel Terjemahan dari The Spirealm] cover
BALLERINA BERDARAH cover

Blank Space [Tamat]

30 parts Complete

Kamu bisa lihat aku?