Ksatria Nusantara
  • Reads 65
  • Votes 12
  • Parts 1
  • Reads 65
  • Votes 12
  • Parts 1
Ongoing, First published Feb 08, 2024
Gilbert Gideon-pria berusia 22 tahun, yang akhirnya mendapatkan keluarga baru-semenjak kehilangan kedua orang tuanya di tahun 1996.

Gilbert Gideon awalnya tinggal di sebuah panti asuhan di suatu kota di Provinsi Banten, yaitu Kota Mandala. Panti asuhan itu bernama Panti Asuhan Lentera Jiwa.

Di sana dirinya di asuh dengan baik,dia juga menemukan teman-teman yang baik, di sana ia hidup tenang, asri, dan damai.

hingga pada suatu hari dirinya akhirnya mendapatkan keluarga baru, yang merupakan keluarga ternama di Kota Mandala, yaitu keluarga Hamerun.

Keluarga pejabat yang paling disegani di Kota Mandala. Kenapa disegani? Karena kepala keluarga itu, yaitu, Pak Dharma. Merupakan sosok walikota dari Kota Mandala, wajar saja disegani satu kota.

Dikeluarga barunya itu yang mengadopsinya, Gilbert juga mendapatkan abang tiri yang cukup baik-Adrian Aswarmata, anak satu-satunya
Pak Dharma.

Pada suatu hari 2010-2012, ada suatu peristiwa yang mengubah keluarga barunya itu, suatu peristiwa besar yang juga mengubah satu Indonesia pada saat itu.

Kerusuhan terjadi di kota manapun, hingga waktu itu di tahun 2011, Kota Mandala akhirnya telah dinobatkan menjadi salah satu Kota berbahaya di Indonesia karena maraknya kasus kriminal.

Semua ini terjadi, karena suatu peristiwa.

Pada tahun itu, Gilbert juga merasakan sesuatu yang aneh dari dalam tubuhnya, ia merasakan sebuah aura misterius tersimpan di dalam dirinya. Aura misterius ini juga sudah ia rasakan dari jaman dirinya masih di panti asuhan.

Ternyata aura itu berasal dari seseorang yang ternyata selama ini memantau Gilbert. Aura itu adalah Ksatria Kegelapan-ksatria berkekuatan spesial yang konon katanya hidup di jaman kerajaan Sriwijaya.

Ternyata, Gilbert adalah penerus dari ksatria itu, entah darimana silsihlahnya, hingga ia bisa dijadikan penerus ksatria itu.

Gilbert semakin kebingungan banyak masalah yang menimpanya. Apa yang akan terjadi selanjutnya? Silahkan baca Ksatria Nusantara!

Start
All Rights Reserved
Table of contents
Sign up to add Ksatria Nusantara to your library and receive updates
or
#84superhero
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 10
Hypomone {ὑπομονή} || cover
Antagonis's Secret Wife (Slow up)  cover
Transmigrasi Istri Tuan Muda Jay (END) cover
Mayat Dalam Sumur (TERBIT) cover
AMBIS HIGH SCHOOL - EINSTEIN CLUB cover
I'm Alexa cover
[REVISI] Deja Vu cover
I'm the Protagonist  cover
My Dangerous Junior cover
MAHESA cover

Hypomone {ὑπομονή} ||

104 parts Ongoing

Gama, pemuda 16 tahun, dibesarkan dalam lingkungan keluarga yang keras dan kejam. Namun, kehidupannya berubah drastis ketika menemukan surat yang mengungkapkan kebenaran: dia bukanlah anak kandung mereka. Ditinggalkan begitu saja, Gama merasa terpukul dan bingung. Kemudian, seorang pria misterius datang menjemputnya, mengklaim akan membawanya kepada keluarga kandungnya yang sebenarnya. Gama juga mengetahui bahwa dia memiliki saudara kembar. Apakah dia akan menemukan kebahagiaan dan kedamaian di keluarga barunya, ataukah luka masa lalunya terlalu dalam untuk disembuhkan? .... "Gua Abang Lo, Gam." -Garda "Jangan sentuh gua!" -Gama 🐨🐨 [BELUM REVISI!] #PLAGIAT DILARANG MENDEKAT!! #Karya ini murni hasil pemikiran saya sendiri... #Bila ada kesamaan nama tokoh Dll itu murni ketidak sengajaan... #Masih banyak Typo mohon maaf By:El Publish:7/12/24 Ending: