Nada & Luka (THE END)
  • Reads 170,916
  • Votes 11,226
  • Parts 28
  • Reads 170,916
  • Votes 11,226
  • Parts 28
Complete, First published Feb 09, 2024
Kisah gadis kecil yang baru menginjak usia tiga tahun sudah merasakan pahitnya kehidupan. Tidak ada yang mau melukiskan warna selain hitam dalam hidupnya. Kehadirannya hanya di anggap ketidaksengajaan orang tuanya yang tak lagi menginginkan anak.

"Kau telah memberikan dia nama?"

"Jangan terlalu dipikirkan, Nada namanya"

"Hanya Nada, apa makna dari nama ini?"

"Tidak ada makna apapun, aku hanya sembarangan memberikannya nama"

"Kenapa?"

"Kehadirannya tidak di inginkan disini jadi aku tidak mau pusing memikirkan nama anak ini"


________

HIGH RANK🎖️

1 #Kecil : 14 Maret 2024
3 #Semesta: 2 April 2024
1  #Kekerasan: 9 Juni 2024
1 #mungil: 14 Juni 2024
2 #gemas: 14 Juni 2024
2 #autis: 14 Juni 2024
2 #Semesta: 20 Juni 2024
3 #pendek : 26 Juni 2024
1 #angst: 27 Juli 2024
1 #sliceoflife: 29 juli 2024
All Rights Reserved
Sign up to add Nada & Luka (THE END) to your library and receive updates
or
#38angst
Content Guidelines
You may also like
Protagonis't Little Sister(Ending)  by KentangBogel17
41 parts Complete
(𝐒𝐞𝐫𝐢𝐞𝐬 𝐓𝐫𝐚𝐧𝐬𝐦𝐢𝐠𝐫𝐚𝐬𝐢 6) ғᴏʟʟᴏᴡ ᴅᴀʜᴜʟᴜ ᴀᴋᴜɴ ᴘᴏᴛᴀ ɪɴɪ ᴜɴᴛᴜᴋ ᴍᴇɴᴅᴜᴋᴜɴɢ ᴊᴀʟᴀɴɴʏᴀ ᴄᴇʀɪᴛᴀ♥︎ ______________ Dalam novel berjudul 'kisah untuk Alghafar' karakter laki-laki itu digambarkan sebagai sosok dingin yang tak suka menebar senyum atau tawa dengan bebas. Dijuluki sebagai salah satu pangeran Starling High School yang menempati visual nomor satu diantara keempat sahabatnya yang juga tak kalah menawan, Alghafar nyatanya memiliki perasaan menggebu pada Alethea Mikaela Pradigta teman sekelasnya sendiri. Wajah anggun dan tutur kata lembut Alethea sering membuat sisi liar Alghafar bergejolak ingin mengurung perempuan cantik itu dalam sangkar emasnya, tak jarang semua pria yang dekat dengan Alethea keesokannya dinyatakan meninggal dalam keadaan yang mengenaskan. Namun bagaimana jika sekarang seorang gadis biasa seperti Rachella Meika menempati raga Aristella Michelle Pradigta, tokoh adik kandung Alethea yang sering dijadikan alasan Alghafar untuk mendekati Alethea? Dan bagaimana jadinya jika selama ini praduga Rachel terhadap Alghafar adalah kesalahan besar!!! Rank 🏆 #1 🥇dunianovel (2-11-2024) #2 🥈obsesi (2-11-2024) #1 🥇transmigrasinovel (3-11-2024) #1 🥇redflag (3-11-2024) #2 🥈bucin (3-11-2024) #1 🥇figuran (4-11-2024) #1 🥇psycho (6-11-2024) #1 🥇cute (7-11-2024) #1 🥇stalker (7-11-2024) #1 🥇topeng (7-11-2024) #1 🥇licik (8-11-2024) #2 🥈posesif (8-11-2024) #1 🥇kejam (9-11-2024) #1 🥇dark (16-11-2024)
Doubt about happiness by This_L
28 parts Ongoing
"Terlahir dalam keluarga ini bukanlah keinginanku!!!" Teriakan seorang gadis lugu dan cantik itu menggema keseluruh bagian rumah. Dihadapan dua orang pasangan suami-istri yang sudah paruh baya dan 2 laki-laki yang menatapnya sendu. "Pernahkah kalian menanyakan apa keinginanku? apa kesukaanku? apa yang kubenci? " Lanjutnya dengan nada terdengar rapuh dan penuh penderitaan. Seolah tuli, pasangan paruh baya itu kembali menghardik gadis lugu itu dengan perkataan yang sangat tidak manusiawi. Sedangkan 2 lelaki yang berada disana hanya menatap sendu gadis itu. "Saya menyesal melahirkan anak seperti kamu!! andai saja saya hanya melahirkan Kania mungkin itu akan lebih baik!" ucap wanita paruh baya itu. "Hahaha, Anda sangat buruk nyonya. Bahkan hewan jauh lebih baik dari pada anda, meskipun tidak memiliki akal setidaknya hewan memiliki nurani untuk menyayangi anaknya" Ujar gadis itu tertawa sumbang sembari menghapus kasar sisa air mata di pipinya. PLAK!!! Suara yang begitu keras akibat dari pertemuan antara telapak tangan dan sebuah pipi putih mulus yang kini sudah berubah menjadi merah. "JAGA UCAPANMU GADIS TIDAK BERGUNA!!" Jika tadi yang berbicara adalah si wanita, maka kini sebuah tamparan dari sang pria. Lengkap sudah luka yang didapatkan gadis itu. "Tuan Deandra yang terhormat, pada detik ini, saat ini Saya Kinara Alea bukan lagi Anggota dari keluarga ALVALENDRA!" 📖 Dunia memang sangat tidak adil padanya, tidak pernah ada kebahagiaan dalam hidupnya hanya ada penderitaan dan luka. "Kenapa selalu ada luka setiap hari? apakah aku tidak pantas untuk bahagia? bagaimana rasanya bahagia?" Peringkat 🔔: Peringkat 1 #Bangkit (27 September 2023) Peringkat 1 #Bangkit (27 - 3 Oktober 2023
You may also like
Slide 1 of 9
The Light, Its Dark, and Hope cover
BABY LIA  cover
Fatimatussa'diyah (ON-GOING) cover
Bellvania casimira calie cover
Protagonis't Little Sister(Ending)  cover
Another Typical Indigo Boy [Semi Tamat] cover
R U S U H cover
Doubt about happiness cover
Ndadak jadi mommy?! | transmigrasi  cover

The Light, Its Dark, and Hope

30 parts Ongoing

Kayela hanyalah gadis yang selama ini tinggal bersama mamanya yang pemarah dan kasar. Ia harus menuruti segala perkataan yang dilontarkan mamanya jika tidak ingin dikunci di dalam kamar seharian untuk dipaksa belajar. Ketika mamanya meninggalkan ia sendirian di dunia ini, Kayela tidak pernah berpikir bahwa sosok ayah yang selama ini absen dalam hidupnya tiba-tiba menunjukkan diri. Akan tinggal bersama dan memulai kehidupan baru, dapatkah Kayela menerima kehidupan barunya dengan sang ayah dan empat kakak laki-lakinya? Pun, bisakah ia mempercayai mereka di saat bayangan mimpi buruknya selalu menghantui? [hasil gabut bulan Februari 2024, no editing process, banyak gunakan bahasa inggris]