A Book That knows Me too Well
10 parts Ongoing Draco malfoy tidak pernah menulis untuk dibaca orang lain.
diary itu seharusnya aman di dalam tasnya, terkunci bersama pikiran-pikiran yang tak pernah ia ucapkan, terutama tentang satu nama yang selalu ia hindari untuk disebut.
tapi hogwarts express pagi itu ceroboh.
sebuah gerbong, sebuah momen lengah, dan diary itu hilang.
draco memilih mencarinya sendiri. tanpa Blaise, tanpa Lorenzo, tanpa siapapun. karena ada rahasia yang terlalu memalukan untuk diketahui siapa pun, apalagi jika mereka tahu tentang dia.
di sisi lain, Hermione menemukan sebuah buku tanpa nama. tanpa identitas. hanya tulisan tangan yang rapi dan jujur dengan cara yang aneh. ia membacanya sekilas, lalu beberapa halaman lagi. bukan karena penasaran, tapi karena tulisan itu terasa... familiar, meski ia tak tahu ditujukan untuk siapa.
beberapa tokoh ada yang tidak berasal dari j.k rowling. sisanya adalah tokoh dari j.k Rowling