Karya ini bersifat spin-off. Terdapat delapan cerita (mini story) yang dikemas dalam sudut pandang karakter lain, lalu dibalut dengan bumbu kehidupan dan komedi yang hakiki. Tentu saja mengulik kisah-kisah lain yang tidak diceritakan dalam Setia - Seberapa Niat Cintamu? Salah satu cerita terdapat sedikit unsur horor psikologis, tindak kriminalitas kocak, dan situasi teasing mantap. Sisanya slice of life biasa (5 dari 8 cerita). Semua itu diceritakan dalam bahasa sopan dan halus.
25 parts