Second Life : Ersya
  • Reads 934,288
  • Votes 75,090
  • Parts 36
  • Reads 934,288
  • Votes 75,090
  • Parts 36
Ongoing, First published Feb 28, 2024
3 new parts
[Brothership]
[Re-birth]
[Not bl]



Singkatnya tentang Ersya dan kehidupan keduanya. Terdengar mustahil tapi ini lah yang dialami oleh Ersya. Hidup kembali di masa lalu dalam raga yang sama. Mengulang masa lalu dan berniat mengubah masa depan. Ersya seperti diberi kesempatan untuk memperbaiki hidupnya. 

Ersya tak ingin kejadian di kehidupan pertamanya akan terulang kembali. Kehidupan bersama tiga abangnya dan juga daddynya beserta istri baru daddynya. Tak lupa dengan anak wanita itu yang akan menjadi bungsu baru Leonard. Menggantikan posisinya.

Kisah  Ersya  yang berusaha menerima anggota baru di keluarganya. Ia akan seperti abangnya yang tak menolak kehadiran mereka. Itu pun jika Ersya tidak ingin bernasib sama dengan kehidupan pertamanya.

Ersya yang berniat posesif pada adik barunya sama seperti abang-abangnya, sepertinya tak akan terjadi. Karena di kehidupan keduanya ini semua berbanding terbalik. Dimana bungsu baru yang menggantikan posisinya itu tiba-tiba posesif juga padanya. Seakan-akan posisi bungsu di keluarga Leonard tak tergantikan. 

Yang dulunya ia merasa semua sifat posesif abangnya dan daddynya akan berpaling ke bungsu baru itu, dan membuat dirinya tak terima dan berakhir dengan kejadian yang tidak diinginkan. 


Kini di kehidupan kedua, Ersya merasa tak kehilangan sifat abang-abangnya yang posesif padanya, malahan bertambah satu. 












Cerita ini bersifat fiktif belaka. Apabila ada kesamaan alur ataupun nama tokoh, itu hanya sebuah kebetulan semata. Karena cerita ini murni dari saya sendiri. 




cover : Pinterest.
All Rights Reserved
Sign up to add Second Life : Ersya to your library and receive updates
or
#6lucu
Content Guidelines
You may also like
SKY TRAPPED [END] by gib_az4bby
31 parts Complete
Hidup diperlakukan seperti bayi? Hal buruk atau menyenangkan? Tanya kan saja pada sky, anak yang berusia 13 tahun tinggi sekitar 156 memiliki wajah terbilang manis nyerempet ke cantik. Mempunyai keluarga yang overprotective akut, sial nya ia bahkan tidak boleh bersekolah seperti anak-anak di luar sana. Bahkan memakai popok dan meminum susu dalam dot? Itu sudah biasa untuk sky! 🍼🍼🍼 "Papa, sky ingin naik itu." "No baby, kamu bisa jatuh dari atas." Cavero "Bunda, masakin sky ayam pedas ya?" "Tidak, nanti lambung mu terluka." caessa "Bang maafin sky hiks, sky gak sengaja." "Sebut kesalahan mu dengan mengangkat kaki kanan, jika tidak sanggup abang akan memukul pantat mu bagaimana hm?" zergio "Sky mau lolipop, beliin ya." "Baiklah, dan besok nya kita akan ke dokter gigi." zerga "Gak mau hiks bunda! Tangan sky mau di tusuk jarum, papa tolongin sky huwaaa!!" "Sebentar saja, om Gavin cepat suntik. Aku akan menahan anak ini." zeano, "Ah pembohong! Sky udah gak percaya lagi sama om gavin." "Tidak sakit baby, sini tangan nya." Dr. Gavin 🅆🄰🅁🄽🄸🄽🄶!! • 𝙽𝚘𝚝 𝚛𝚘𝚖𝚊𝚗𝚌𝚎 • 100% 𝙵𝚊𝚖𝚒𝚕𝚢 • 𝙱𝚛𝚘𝚝𝚑𝚎𝚛 𝚜𝚑𝚒𝚙 🅁🄰🄽🄺 #𝟶𝟷 ɪɴ ᴘᴏsᴇsɪғ 𝟸𝟺/𝟶𝟹/𝟸𝟶𝟸𝟸 - 𝟹𝟶/𝟶𝟹/𝟸𝟶𝟸𝟸 #𝟶𝟷 ɪɴ ʙʀᴏᴛʜᴇʀʜᴏᴏᴅ 𝟸𝟶/𝟶𝟽/𝟸𝟶𝟸𝟸 #𝟶𝟷 ɪɴ sᴜɴᴛɪᴋ 𝟸𝟺/𝟶3/𝟸𝟶𝟸𝟸 #𝟶𝟷 ɪɴ ᴘᴏᴘᴏᴋ 𝟷𝟿/𝟶𝟹/𝟸𝟶𝟸𝟸 #𝟶𝟷 ɪɴ ᴅɪᴀᴘᴇʀs 𝟸𝟺/𝟶𝟹/𝟸𝟶𝟸𝟸 #𝟶𝟷 ɪɴ ᴅᴏᴛ 𝟷𝟼/𝟶𝟹/𝟸𝟶𝟸𝟸 #𝟶𝟷 ɪɴ ɴᴀᴋᴀʟ 𝟸𝟺/𝟶𝟹/𝟸𝟶𝟸𝟸 #𝟶𝟷 ɪɴ ᴏᴠᴇʀᴘʀᴏᴛᴇᴄᴛɪᴠᴇ 𝟶𝟹/𝟶𝟺/𝟸𝟶𝟸𝟸 #𝟶𝟷 ɪɴ ᴀᴅᴇᴋ 𝟶𝟻/𝟶𝟺/𝟸𝟶𝟸𝟸 #𝟶𝟹 ɪɴ ᴀʙᴀɴɢ 𝟸𝟺/𝟶𝟺/𝟸𝟶𝟸𝟸 Start :13032022 End :21042022
𝐁𝐎𝐔𝐍𝐃𝐀𝐑𝐘(END)  by kioaghaliekim
41 parts Ongoing
𝐓𝐞𝐧𝐭𝐚𝐧𝐠 𝐊𝐢𝐚𝐧,𝐏𝐞𝐦𝐮𝐝𝐚 𝐠𝐢𝐥𝐚 𝐲𝐚𝐧𝐠 𝐛𝐞𝐠𝐢𝐭𝐮 𝐬𝐚𝐧𝐠𝐚𝐭 𝐭𝐞𝐫𝐨𝐛𝐬𝐞𝐬𝐢 𝐝𝐞𝐧𝐠𝐚𝐧 𝐤𝐞𝐦𝐚𝐭𝐢𝐚𝐧. 𝐋𝐚𝐥𝐮 𝐛𝐚𝐠𝐚𝐢𝐦𝐚𝐧𝐚 𝐣𝐢𝐤𝐚 𝐝𝐢𝐚 𝐛𝐞𝐫𝐡𝐚𝐬𝐢𝐥 𝐦𝐞𝐥𝐚𝐤𝐮𝐤𝐚𝐧 𝐚𝐤𝐬𝐢 𝐩𝐞𝐫𝐜𝐨𝐛𝐚𝐚𝐧 𝐛𝐮𝐧𝐮𝐡 𝐝𝐢𝐫𝐢𝐧𝐲𝐚 𝐤𝐚𝐥𝐢 𝐢𝐧𝐢? 𝐬𝐞𝐧𝐚𝐧𝐠? 𝐓𝐞𝐧𝐭𝐮𝐬𝐚𝐣𝐚 𝐓𝐢𝐝𝐚𝐤,𝐊𝐚𝐫𝐞𝐧𝐚 𝐚𝐩𝐚? 𝐤𝐚𝐫𝐞𝐧𝐚 𝐝𝐢𝐚 𝐭𝐞𝐫𝐛𝐚𝐧𝐠𝐮𝐧 𝐝𝐢𝐭𝐮𝐛𝐮𝐡 𝐬𝐞𝐨𝐫𝐚𝐧𝐠 𝐫𝐞𝐦𝐚𝐣𝐚 𝐛𝐞𝐫𝐧𝐚𝐦𝐚 𝐬𝐚𝐦𝐮𝐞𝐥,𝐃𝐢𝐦𝐚𝐧𝐚 𝐇𝐢𝐝𝐮𝐩𝐧𝐲𝐚 𝐝𝐞𝐧𝐠𝐚𝐧 𝐬𝐚𝐦𝐮𝐞𝐥 𝐭𝐢𝐝𝐚𝐤 𝐛𝐞𝐫𝐛𝐞𝐝𝐚 𝐣𝐚𝐮𝐡. 𝐥𝐚𝐥𝐮 𝐤𝐚𝐥𝐢 𝐢𝐧𝐢 𝐚𝐩𝐚𝐤𝐚𝐡 𝐤𝐢𝐚𝐧 𝐚𝐤𝐚𝐧 𝐦𝐞𝐧𝐞𝐫𝐢𝐦𝐚 𝐤𝐞𝐡𝐢𝐝𝐮𝐩𝐚𝐧 𝐛𝐚𝐫𝐮 𝐧𝐲𝐚 𝐚𝐭𝐚𝐮 𝐊𝐞𝐦𝐛𝐚𝐥𝐢 𝐦𝐞𝐥𝐚𝐤𝐮𝐤𝐚𝐧 𝐚𝐤𝐬𝐢 𝐩𝐞𝐫𝐜𝐨𝐛𝐚𝐚𝐧 𝐛𝐮𝐧𝐮𝐡 𝐝𝐢𝐫𝐢𝐧𝐲𝐚?
You may also like
Slide 1 of 10
EVERT (TERBIT) cover
SKY TRAPPED [END] cover
MPREG NCT cover
Rafael Natha D.  (END) cover
Kesayangan cover
Serena'de cover
CryBaby cover
Kisah Tak Sempurna [Slow Up] cover
𝐁𝐎𝐔𝐍𝐃𝐀𝐑𝐘(END)  cover
Hypomone {ὑπομονή} || cover

EVERT (TERBIT)

34 parts Ongoing

Dia, Evert -- Seorang anak yang begitu polos karena ketidak tahuannya tentang dunia luar. Karena siksaan yang diterima sudah melewati batas, Eve di bantu oleh seorang Maid untuk melarikan diri dari Mansion sang Ayah tiri. Hingga dalam perjalanan saat Eve hampir sekarat, takdir mempertemukan anak itu dengan salah satu keluarga dari kalangan atas yang cukup di segani. Eve adalah anak kucing manis yang sangat penurut. Tanpa tahu apa-apa, menyerahkan dirinya sendiri untuk masuk kedalam sangkar emas tak kasat mata milik keluarga itu. Eve, yang bahkan kehadirannya selalu di tentang. Kini berubah menjadi permata yang begitu berharga dan sangat di jaga, oleh keluarga yang sangat posesif dan super protektif. ________________ ( NO BL/BXB! ) ㅤㅤMemang tidak sebagus cerita yang lain, tapi tetap dilarang keras untuk mengcopy cerita ini dalam bentuk apapun. ㅤㅤHanya fiksi dan murni dari pemikiran sendiri, belajarlah untuk menghargai karya orang lain. Highest Ranking : #1 babyboy #1 bromance #1 daddy #1 polos #1 adik #1 brother #1 lucu #1 ayah #1 bayi #1 kesayangan #1 kembar #1 kakak #1 baby #1 bungsu #2 brothership #2 papa #2 friendship #3 manis #3 keluarga #3 ceo Pict cover from pinterest, full credit to the owner.