USAI? (On Going)
  • Reads 106,225
  • Votes 4,639
  • Parts 41
  • Reads 106,225
  • Votes 4,639
  • Parts 41
Ongoing, First published Feb 29, 2024
1 new part
BIAR GAK BINGUNG SAMA ALUR, SILAHKAN BACA JODOH UNTUK DEKAYAS TERLEBIH DAHULU!! 




Semenjak mengetahui kabar kehilangan istrinya, dunia Deka terasa hampa. Rasa bersalah bagaikan bayangan yang selalu mengikuti, menguntitnya tiada henti. 

Suara tangisan serta sikap bucin gadis itu tersimpan rapat dalam memori, menjadi kenangan terindah dalam lembaran hidupnya. Hari demi hari berlalu, Deka masih mengharapkan orang yang sama. 

Hingga tanpa disengaja, Tuhan mempertemukan dirinya dengan seorang gadis yang begitu mirip dengan Aya. Dari ujung kepala sampai ujung kaki, Deka menyakini bahwa wanita itu istrinya. 

Namun, ekspektasi indah dalam pikirannya seketika hancur saat menyaksikan perubahan drastis dari sikap gadis itu. Sangat berbanding terbalik dari sifatnya yang dahulu. 

Tidak sampai di situ, Deka juga dibuat terkejut sekaligus hancur  berkeping-keping ketika mengetahui fakta bahwa perempuan yang dicintainya telah mempunyai seorang kekasih.
All Rights Reserved
Sign up to add USAI? (On Going) to your library and receive updates
or
#963fiksi
Content Guidelines
You may also like
Property Of Vittore Martinelli ✓ by NVMelissa13
89 parts Complete
When she was 14, Dalia was sold to Matteo Martinelli, the former leader of the largest Italian mafia. Flash forward with his son, Vittore Martinelli as the new leader, Dalia is given to him as a birthday present after years in spent in the "safe house". Dalia struggles to fulfill a promise she made and get her old self back as Vittore tries not to fall for the black beauty. Will they go through all the lies, jealousy, betrayal, envy, lust and murder together all in the name of love? Because at the end of it all, she is still Property Of Vittore Martinelli. * * * "Lift your hand," I said looking at how he held onto his bicep with a tight grip. "Let me take a look at the bullet wound." "No tesoro. I can do this myself," Vittore grumbled and I gave him incredulous look. "Don't start that bullshit with me Vittore. Remove your arm and let me help you or..." I trailed off, not able to say more. I was still in shock but I could do this. "Just... just let me help." "No." I glared at Vittore. "Why are you being so damn egotistic?! Let me help you! Do you know what it was like to find you like... and to..." I couldn't even get all the words out. "Let me help you. Please." Begging wasn't something I'd ever do but I just needed him to let me help him. "No-" "Why?!" I suddenly exploded. "Why won't you just let me help you?!" "Because I don't know how to handle it ok?!" Vittore suddenly exploded, his dark eyes glaring at me. "I don't know how to handle these... feelings. Fuck tesoro you drive me crazy! Don't you see that? You make me question everything I've ever known and... I can't..." I watched Vittore as his expression turned determined. "Fuck it." He leaned forward and pressed his lips on mine. * * * WARNING! Mentions of death, torture, gore, abuse and other things related to the mafia.
You may also like
Slide 1 of 7
GAVAL |Ganar & Valentía| cover
The Girl in the Hoodie cover
Property Of Vittore Martinelli ✓ cover
RAGA cover
Secrets Of Hurt (Hurt By You) ✔️ cover
LEANDRO (untuk Nara) NEW VERSION cover
ALDEN cover

GAVAL |Ganar & Valentía|

49 parts Ongoing

GAVAL adalah singkatan dari Dua geng motor GANAR & VALENTÍA. GANAR yang beranggotakan para Pria, sedangakan VALENTÍA yang beranggotakan para Gadis. Dipimpin oleh dua orang yang memiliki sifat yang sama: Dingin, cuek, dan jarang tersenyum. Kedua geng motor tersebut memiliki empat pasukan inti. Mereka memiliki sifat yang berbeda-beda. Bagaimana jika delapan orang pasukan inti dari dua geng motor di persatukan dalam ikatan suci pernikahan??? Bagaimana cowok dingin dan cuek dipersatukan dengan cewek yang dingin dan cuek pula? Bagaimana jika cowok yang irit bicara dipersatukan dengan cewek yang bar-bar? Bagaimana jika cowok yang bar-bar dipersatukan dengan cewek yang bar-bar pula? Bagaimana jika sepasang kekasih yang sudah putus, dipersatukan kembali melalui ikatan suci pernikahan? "APA?!" teriak Fiqiara. "Lo dijodohin juga?" tanya Sintia. "Hmm." Melani hanya berdehem. "Berarti kita semua dijodohin sama keempat inti pasukan GANAR itu dong." ucap Deviana menekankan kata ganar. Rank: #1 Remaja [20 January 2022] #1 Leader [13 October 2023]