Mala untuk Rakha
  • Reads 6,354
  • Votes 597
  • Parts 5
  • Reads 6,354
  • Votes 597
  • Parts 5
Ongoing, First published Mar 02
Pertemuan kita memang singkat. Tapi kisah yang pernah kita lalui bersama terasa begitu indah. Mengenalmu adalah hal yang paling indah di hidupku. Tapi kehilanganmu adalah hal yang paling menyakitkan dalam hidupku. 



Rakha Narendra Danishwara, seorang most wanted disekolah Cendrawasih High School. 
Pria yang terkenal dengan wajah datar dingin tanpa ekspresi. Walaupun begitu, banyak gadis-gadis yang ingin berusaha mendekatinya. Walaupun sudah beribu-ribu kali Rakha menolaknya mentah-mentah.

Dulu Rakha seorang bocah kecil yang culun dan cupu. Bisa dibilang laki-laki Introvert, seseorang yang tidak mudah bergaul atau berbaur. Dulu dia langganan bully. Tapi semenjak kehadiran gadis kecil itu, semua seakan sudah tidak berlaku lagi bagi Rakha. Hidupnya seketika berubah menjadi lebih berwarna. 

Namun semenjak kehilangan gadis kecilnya, semenjak itulah Rakha berubah menjadi seseorang yang lebih parah dari sebelumnya. Dia laki-laki dengan sejuta sikap dinginnya. 


"Sampai kapan Lo berharap dia kembali?"

"Sampai gue lelah berharap."







Setelah ini ikuti setiap ceritanya:) staytune.
All Rights Reserved
Sign up to add Mala untuk Rakha to your library and receive updates
or
#55malam
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 10
Argavanil cover
 ARGALA cover
CAMELIA [END] cover
ALGRAREZ || The Devil Husband cover
VANILA ANASTASIA [ REVISI ] cover
MAHESA cover
Transmigrasi Queen Antagonis  cover
CHARMOLIPI [χαρμολύπη] || END✓ cover
ERLAN PANDU WINATA cover
Mr. Stewart and His bodyguard  cover

Argavanil

29 parts Ongoing

Argavanil atau kerap dipanggil Arga adalah sosok anak remaja nakal, dan hobby balapan motor. Dibalik kenakalannya, Arga memiliki segudang prestasi dalam bidang akademik maupun non akademik. Hidup sendiri membuatnya hidup bebas tanpa kekangan atau aturan apapun. Hingga suatu ketika kehidupan tenang Arga tergangu dengan datangnya keluarga kandungnya yang telah lama Arga tinggalkan dan lupakan. "Pulang sekarang!" "Gak ada orang asing yang berhak ngatur kehidupan gue!" "Sayangnya kami bukan orang asing, kamu tidak lupakan, jika kami adalah keluarga kandungmu." "Sialan!"