Story cover for morrow by scenicblue
morrow
  • WpView
    Reads 95
  • WpVote
    Votes 15
  • WpPart
    Parts 1
  • WpView
    Reads 95
  • WpVote
    Votes 15
  • WpPart
    Parts 1
Complete, First published Mar 12, 2024
[ONE SHOT]

{present for beomgyu's birthday}


"Apakah kau akan bahagia hari ini?"

"Tidak, aku akan bahagia esok."

"Bagaimana dengan hari ini?" Itu pertanyaan beberapa hari yang lalu

"Maka masih ada esok."

"Hari ini apakah kau bahagia?" Mungkin itu pertanyaan kemarin lusa.

"Esok,"

"Bagaimana dengan hari ini? Bukankah kau mengatakan akan bahagia hari ini?" Dan kemarin pelayan itu menanyakan tentang kebahagiaanya 'lagi'.

"Aku selalu mengatakan esok. Sesuatu yang selalu kau tanyakan hari ini tak akan datang jika esok tak menghampiriku."

Agaknya pelayan itu cukup jenuh hingga berhenti dari pekerjaanya karena menghadapi jawaban Bintang yang relatif sama. Pelayan itu hanya menyisakan kebajikannya dengan memberi Bintang sebuah kotak di setiap harinya sebelum ulang tahunnya.

"Dengar, ulang tahun mu tiga hari lagi bukan? Aku akan memberimu kotak ini setiap hari hingga hari kelahiranmu. Kau hanya dapat membukanya ketika di rumah. Mungkin saja kau akan mendapatkan sesuatu. Aku akan merasa senang jika kau mengatakan bahagia pada hari ini, bukan esok."

Dan disinilah cerita dimulai.

[NO BXB]
All Rights Reserved
Table of contents
Sign up to add morrow to your library and receive updates
or
#950choi
Content Guidelines
You may also like
{✔} Kost Khusus Pria "TXT"  [ TAHAP REVISI ] by Magomalachiren
40 parts Complete
Jung Eunhee selalu kesal saat penyewa datang ke rumahnya, ingin sekali Eunhee marah pada Eommanya (ibu) namun tak bisa, dia hanya bisa pasrah dan menerimanya. "Hari ini akan datang penyewa baru.." Ujar Eommanya. "Apa mereka perempuan?" "Namanya saja sudah KOST KHUSUS PRIA!! MANA MUNGKIN ADA PEREMPUAN!" Dan teriakan itu kembali terdengar olehnya. "Kenapa harus pria sih eomma, wanita lebih seru mereka bisa aku ajak hang out, skin care'an, nonton drakor, ngefingirl kan lebih seru eomma kalau perempuan tuh.." Ujarnya sambil membayangkan betapa serunya jika penyewa disini ada perempuan. "Eomma kan gak punya anak cowok jadi eomma pengen punya anak cowok dengan membuka kost pria.." Eunhee meringis mendengarnya lagi alasan itu selalu eommanya pakai, tetapi Eunhee curiga bahwa ada maksud lain yang eommanya sembunyikan darinya. Namun... Ketidaksukaannya pada penyewa pria berubah saat kelima pria tampan datang ke Kostnya, mereka benar-benar menjadi teman Eunhee, penyewa yang dibayangkan Eunhee selama ini. Jika sebelumnya Eunhee tidak terlalu dekat dengan penyewa namun sekarang berbeda. Eunhee sangat dekat begitu dekat, sampai-sampai orang lain salah paham melihatnya. Sampai lah dimana mereka menyukai Eunhee, Eunhee menjadi prioritas mereka, menjadi kesayangan mereka dan menjadi orang yang dicintai mereka. Eunhee pun sama, Eunhee benar-benar bersyukur ada mereka yang mengisi harinya menjadi berwarna. BAHASA : Semi baku
You may also like
Slide 1 of 10
DAFFODILS | SooKai cover
{✔} Kost Khusus Pria "TXT"  [ TAHAP REVISI ] cover
Ѕᥱ⍴ᥙᥴᥙk Ѕᥙrᥲ𝗍 || Choi Beomgyu  cover
Cigarattes & Candy [Soobjun] cover
Happy Ending?  cover
Langit dan Bumi cover
The reason why i love you • [BeomTae/TaeGyu] - WATTYS 2019 cover
BEST DAY || TAEGYU [✓] cover
Broken [18+] ✔ cover
NOW? II YEONGYU cover

DAFFODILS | SooKai

19 parts Complete Mature

[TAMAT] "Kehilanganmu cukup sekali. Aku tidak ingin rasa sakit itu mendera untuk kedua kalinya."