Story cover for Mahakam Bercerita [COMPLETED] by swellingdumplings
Mahakam Bercerita [COMPLETED]
  • WpView
    Reads 22,284
  • WpVote
    Votes 1,985
  • WpPart
    Parts 38
  • WpView
    Reads 22,284
  • WpVote
    Votes 1,985
  • WpPart
    Parts 38
Ongoing, First published Mar 18, 2024
Jika ada kata yang tepat untuk mendeskripsikan Mitha maka Badut Dunia adalah jawabannya. Dunia ini dipenuhi 8 milyar manusia. Jakarta dengan 10 juta lebih penduduk. Waktu yang berbeda, kesibukkan yang berbeda dan ia kembali dipertemukan dengan kisah lamanya. 

Seorang pria manis yang mengukir cerita menyenangkan namun juga menyesakkan baginya. Seseorang yang memberikan bahagia sekaligus dilema. Seorang pria yang pernah mengisi ruang hatinya sampai menjadi ayah dari mendiang putri kecilnya juga seseorang yang tidak bisa ia miliki saat itu juga.

Dunia selalu senang bercanda pada Mitha. Memainkan perasaannya sebagaimana perasaan itu hanyalah barang pecah belah tak berharga. Akankah kali ini ia mendapatkan kebahagiaannya?
All Rights Reserved
Sign up to add Mahakam Bercerita [COMPLETED] to your library and receive updates
or
#2tambang
Content Guidelines
You may also like
Dokter Spesialis Mantan [ON GOING] by Asraulrica
31 parts Ongoing Mature
"Yang nggak pernah benar-benar selesai, justru yang paling susah dilupakan." - Nayyara Tujuh tahun. Itu waktu yang Nayyara habiskan untuk mencoba sembuh-dari luka yang bahkan tak sempat diberi penutup. Luka yang diam-diam ia bawa sejak bangku kuliah kedokteran, hingga kini menyandang gelar spesialis. Luka bernama Adrian Baskara-mantan yang pergi tanpa kata, tanpa perpisahan. Hanya hilang. Begitu saja. Sialnya ketika ia merasa telah pulih, semesta mengajak bercanda. Sebuah mutasi mendadak menjatuhkannya dari puncak karier di rumah sakit elit Jakarta ke pelosok desa di Jawa Tengah. Desa asing yang lebih percaya ramuan dukun ketimbang resep dokter, lebih patuh pada mitos ketimbang medis. Nayyara datang sebagai penyintas-asing, tersesat, nyaris patah. Tapi ia bertahan. Ia belajar hidup dari nol. Ia kira, itu sudah cukup berat. Sampai... Adrian muncul. Kini pria itu berdiri di hadapannya-dengan senyum sabar, tatap mata yang dulu menenangkan, dan seorang anak kecil yang tak sengaja memanggilnya, "Ayah." Nayyara ingin pergi. Meninggalkan desa ini. Menjauh dari kenangan yang kembali bernyawa. Tapi hati bukan peta yang bisa digariskan lurus-lurus saja. Luka lama belum sembuh, rahasia lama belum selesai. Dan pertanyaan itu terus menghantui: Kenapa Adrian pergi tanpa pamit dulu? Dan... kalau cinta yang lama mati ternyata belum benar-benar terkubur, bisakah Nayyara mencintai lagi-tanpa takut patah untuk kedua kalinya?
You may also like
Slide 1 of 10
CINTA BEDA USIA cover
I Love My Little Sister cover
with Friend (END) cover
Dokter Spesialis Mantan [ON GOING] cover
Sweet Lies [✓] cover
Bahagia Ada Bersamanya (END) cover
beatiful in time cover
Chaos Of Desire cover
Rindu cover
I Win, Baby ✔ [Warren Series #1] cover

CINTA BEDA USIA

10 parts Ongoing

CINTA BEDA USIA Di antara dinding megah dan luka yang tersembunyi, tumbuh cinta yang tak diundang-antara pria berkuasa dan gadis sederhana. Viran Saksena, pewaris tunggal keluarga terkaya di India, hidup dalam dunia yang dipenuhi kemewahan, kehormatan, dan kesepian. Ia tumbuh dalam bayang-bayang ayahnya yang keras, memegang prinsip bahwa cinta adalah kelemahan. Namun semua berubah ketika ia bertemu Tina, gadis muda berusia 19 tahun yang polos namun penuh keberanian-seorang pelayan baru yang datang membawa secangkir teh, tapi diam-diam menyentuh hatinya yang telah lama beku. Perbedaan usia mereka jadi jurang. Status sosial jadi tembok. Dan dunia yang mengelilingi mereka hanya tahu cara menghakimi, bukan memahami. Di antara bisikan cinta dan tekanan kehormatan, mampukah dua jiwa yang berbeda dunia ini mempertahankan rasa yang perlahan tumbuh? Ataukah cinta mereka ditakdirkan menjadi kisah indah... yang berakhir tragis?