Dimensional Chat Group For Pirate of Star
  • Reads 124
  • Votes 12
  • Parts 5
  • Reads 124
  • Votes 12
  • Parts 5
Ongoing, First published Mar 28, 2024
Di antara Bintang Bintang yang bersinar di langit, sebuah Galleon besar terkadang akan terlihat berlayar di sana. Mengarungi lautan penuh bintang, banyak orang yang mengenalnya sebagai Bajak Laut Bintang Terburuk sepanjang sejarah.

Itu adalah kehidupan yang membosankan bagi Arthur Fraudster. Dia hanya terus saja mengikuti arus yang ada, tanpa ada sedikit pun keinginan untuk keluar darinya. Hal itu dimulai setelah dirinya memutuskan untuk membubarkan Kru Bajak Laut miliknya, menjalani kehidupan tanpa arah, hanya demi memikirkan arti dari keberadaannya.

Di saat itulah muncul sebuah aplikasi aneh di dalam ponsel pintarnya, judulnya itu - Dimensional Chat Group, sebuah aplikasi yang memungkinkan dirinya terhubung dengan berbagai orang yang ada di Alam Semesta lain.

Di pandu oleh aplikasi asing yang tidak diketahui, apakah Arthur bisa memahami makna dari keberadaannya sendiri? Menghadapi kegelapan masa lalu miliknya? Dan, apakah dia bisa memenuhi janjinya dengan seseorang?
All Rights Reserved
Sign up to add Dimensional Chat Group For Pirate of Star to your library and receive updates
or
#44honkaistarrail
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 10
Kesayangan Bunda cover
After Graduation cover
Ziel Alexander Dominic [PDF]✔️ cover
𝐒oerabaja, 1730 cover
BABY CHANIE cover
brother ; drarry cover
Kisah Tak Sempurna cover
Duke's Grip cover
Fiction -sungjake✔ cover
The Best Of Miracle cover

Kesayangan Bunda

94 parts Ongoing

FIKSI