Selenophile (SUDAH TERBIT)
  • Reads 14,205
  • Votes 1,751
  • Parts 10
  • Reads 14,205
  • Votes 1,751
  • Parts 10
Ongoing, First published Mar 30, 2024
Mature
Ditabrak mobil ketika menunggu bus datang membuat Haikal meninggal ditempat. Ketika bangun dia sudah berada di tempat yang sangat asing di matanya. 

Raden Hansen Wijaya. Jiwa Haikal memasuki tubuh itu, anak ke-empat keluarga Raden. Sosok pemuda bodoh, ceroboh, temperamental, suka semaunya dan tidak bisa dibantah.

Dulu Haikal berpendapat jika dirinya terlempar memasuki dunia novel yang sempat ia baca sebelum ditabrak mobil. Transmigrasi.

Nyatanya tidak seperti itu. Haikal adalah Hans, dan Hans adalah Haikal. Mereka adalah satu orang yang sama.
Haikal adalah sosok alam bawah sadar Hans selama ini. Alter ego.
All Rights Reserved
Sign up to add Selenophile (SUDAH TERBIT) to your library and receive updates
or
Content Guidelines
You may also like
Aluna : The girl who mated to the Royalty by DyahUtami
46 parts Ongoing Mature
Dark Fantasy Romance. Werewolf story Only for 21+ #1 in werewolf "The Villain isn't supposed to be King." -Rina Kent __________________________________________ Aluna hanya memiliki rencana yang sederhana. Pergi ke akademi kerajaan selama satu tahun sebelum kembali ke Bluewood Pack untuk membantu dan mendampingi sang ayah-Alpha Kenneth, sebagai Luna dari Pack kelahirannya tersebut. Namun pertemuan tidak sengaja dirinya dengan sang putra mahkota dari kerajaan Werewolf-Arles Cameron Northridge, membuat rencana Aluna hancur begitu saja. Hanya dengan satu kali tatapan mata dia tahu bahwa pria itu ditakdirkan untuk dirinya. Pria yang suatu saat nanti akan menduduki tahta sebagai seorang Raja. Kalimat pertama yang pria itu ucapkan, telah mengunci hati dan masa depan Aluna bersamanya. "Kau milikku." Tangisan, pengkhianatan, luka mengiringi tiap langkahnya dalam memperjuangkan ikatan abadi dan suci yang dimiliki bersama Arles. Terlebih disaat pria itu sendiri memiliki luka serta trauma yang begitu dalam di hati, dan tengah berjuang demi kursi tertinggi kerajaan. Hingga pada akhirnya keadaan yang memaksa Aluna untuk pergi dan membuat pria yang merupakan belahan jiwanya berubah menjadi sosok arogan, kejam, dan jahat. Tipikal seorang Villain di dalam cerita. Arles menjadi iblis yang menduduki tahta. Dan sekarang, Aluna harus membuat dua pilihan, kembali ke sisi Arles, menghadapi sosok pria yang tidak lagi dikenalnya sekaligus menjaga rahasia yang dimilikinya, atau tetap bersembunyi dan membiarkan Arles menghancurkan kerajaan dan rumah yang dicintainya. Story by Dyah Utami
You may also like
Slide 1 of 10
Kerajaan Btlue Eclipse (on goin) cover
Om Rony cover
Aluna : The girl who mated to the Royalty cover
Say My Name cover
Rumah Tanpa Pintu cover
Ramadhan With Barudak cover
Lerian Cakra Lee [NCT DREAM] cover
From Home [✓] cover
Demigod-00 Line cover
Lauhul Mahfudz  cover

Kerajaan Btlue Eclipse (on goin)

18 parts Ongoing

aku adalah pangeran ketiga namaku pangeran licht kerajaan kami disegani karena kedua saudaraku yang sangat kejam dan dingin cerita ini saya buat atas izin penulisnya kak@adakalanya.1 penulis: @adakalanya.1 tiktok: @adakalanya.1 para toko #nct dreamXjaehyun star: sel,27,agustus and: -