Nero [M]
  • Reads 101
  • Votes 12
  • Parts 1
  • Reads 101
  • Votes 12
  • Parts 1
Ongoing, First published Apr 03, 2024
"There is no love without sacrifice, because true love knows no bounds."

Di atas bumi yang dipijak, manusia kerap mendambakan reinkarnasi diikuti kehidupan baru yang lebih sempurna. Kendati demikian, angan-angan serupa hanya akan memberikan harapan semu yang membawa suatu entitas ke dalam disforia. Sebab tidak ada dunia yang seindah taman Eden. Tidak ada  jaminan akan kebaikan yang berimbalkan kebahagiaan. Tidak ada cinta tanpa pengorbanan. Setiap keping kisah kehidupan menggandeng kesedihan dan sukacita yang berbeda. Yang membuat lolos atau tidaknya insan dalam terjangan kehidupan hanyalah bagaimana individu tersebut berani memilih keputusan yang diambil ketika melangkah.

Walau Im Yiseul kehilangan kapabilitasnya dalam melihat dunia, ia percaya tidak akan ada kehidupan yang lebih baik dibandingkan kehidupannya saat ini. Tidak ada yang lebih membuatnya bahagia selain menikah dengan orang yang dicintai sekaligus mencintainya. Berkebalikan dengan Hwang Yoongi yang menganggap seluruh kepingan kisah hidupannya sebagai petaka. Dirinya berjalan tanpa arah sebab harapannya untuk bahagia telah pupus sejak lama. Lantas bagaimana bila realita yang tidak mereka sadari justru bersenjangan dengan yang mereka rasakan saat ini?

Realita bahwa sesungguhnya Im Yiseul berada diambang kehancuran.
Realita bahwa harapan cerah mulai bertumbuh dalam kehidupan terakhir Hwang Yoongi.


//𝙉𝙀𝙍𝙊: He's believed to be a spiritual guardian due to his connection to goddesses in mythology; nevertheless, some believe he brings bad luck.

-

Coming soon in mid 2025


⚠️ [ 𝗠𝗮𝘁𝘂𝗿𝗲 𝗥𝗼𝗺𝗮𝗻𝗰𝗲 | 𝗦𝗵𝗼𝗿𝘁 𝗦𝘁𝗼𝗿𝘆 ]
All Rights Reserved
Sign up to add Nero [M] to your library and receive updates
or
#95방탄소년단
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 10
Kisah Tak Sempurna [Slow Up] cover
MENJADI BABY SITTER  cover
Stars Behind the Darkness 2 cover
GO BACK TO YOU || Markhyuck cover
FORBIDDEN BONDS cover
Kehidupan Kedua Cello [END] cover
MATHERA cover
Duke's Grip cover
Mencintai Suami Bu Dosen (Taekook - GS) (On Going)  cover
antagonis wife  [END] cover

Kisah Tak Sempurna [Slow Up]

50 parts Ongoing

Karir dan buah hati yang sama-sama penting untuk seorang wanita bernama Shani. Ketika anaknya beranjak dewasa, Shani dihadapkan dengan pilihan sulit. "Dunia bunda itu karir bunda atau aku?!" Gadis yang bernama Christy-anak semata wayang Shani dan suaminya itu mulai paham bagaimana kasih sayang seorang ibu yang sesungguhnya. "Bunda ga bisa lepasin gitu aja pekerjaan bunda. Semua ini butuh perjuangan untuk bunda dapatkan sayang" Bagaimana kehidupan mereka jika terus berdebat dengan hal yang itu-itu saja? Apakah Shani akan berubah demi anaknya? Atau justru Christy yang mengalah untuk menerima bundanya yang super sibuk?