Antara cinta, pertemanan dan persaudaraan. Lingga yang memiliki hubungan romantis dengan sahabat sang kakak tengah berjuang agar tidak kehilangan cintanya, Ezra, dan tidak membuat kecewa dan membawa rasa bersalah untuk sang kakak, Angga. Konon, persahabatan antar pemotor adalah suatu ikatan pertemanan yang paling solid, lantas mampukah Angga dan Ezra mempertahankan hubungan mereka sementara Lingga tepat berada di antara keduanya dengan kondisi hati yang terlanjur patah?All Rights Reserved
1 part