Story cover for Diary Ayra by Ayaa488410
Diary Ayra
  • WpView
    Reads 47
  • WpVote
    Votes 5
  • WpPart
    Parts 7
  • WpView
    Reads 47
  • WpVote
    Votes 5
  • WpPart
    Parts 7
Complete, First published Apr 13, 2024
"ANAK TAK BISA DIHARAP!!" 
"ANAK BODOH!!" 
"ANAK SIALAN"

PLAK!! 

Sebuah Tamparan keras mendarat di pipi seorang gadis, gadis itu meringis kesakitan tapi sang ayah tidak memperdulikan perkataannya dan terus saja menyiksa dirinya

PLAK!! 

Tamparan keras itu mendarat di pipi gadis itu sekali lagi.. lalu sang ayah menarik tangannya dengan keras lalu mendorong nya hingga gadis itu tersungkur wajah yang dipenuhi lebam.. bahkan tidak ada yang perduli dengan nya 

"Jangan harap kamu bisa makan malam ini!!" Ucap sang ibu
Gadis itu hanya bisa terisak dalam tangisnya..  lalu ia duduk di meja belajar nya dan mengambil Buku diary nya menuliskan 

"Tuhan aku lelah.. lelah dengan semua yang ada.. sampai kapan aku harus bertahan dalam keadaan seperti ini?" 
************ 

Hai nama aku Ayra, Ayra Adzkia Putri Shakira.. nama yang indah bukan? Tapi.. sayangnya tidak dengan takdir ku.. aku adalah seorang anak yang tak diharapkan kelahirannya.. bahkan.. orang tua ku saja membenciku.. aku tak tahu apa alasan mereka membenci diriku... Mereka selalu memaksaku untuk melakukan apa yang mereka mau.. aku pun tak tahu sendiri apa alasannya mereka melakukan itu semua? Lelah.. hanya itu yang bisa aku katakan.. lalu memendam semuanya sendirian.. 

Bagaimana dengan kelanjutan nya? Ayooo jangan lupa dibaca ya readers "Diary Ayra" karya 
@Ayaa488410
All Rights Reserved
Sign up to add Diary Ayra to your library and receive updates
or
Content Guidelines
You may also like
Promise Me ( END ) by Ayyriis_
55 parts Complete
[FOLLOW TERLEBIH DAHULU SEBELUM MEMBACA] Judul sebelumnya My Frist Love, sekarang menjadi Promise Me ___________ "Bapak. Satu kata sejuta makna." -Sekar Ayuningtyas. --------- "Setelah istri saya meninggal, saya yang merawat anak saya sampai sebesar ini. Dan sekarang tugas saya akan digantikan kamu sebagai suami, Ayu." Aji menatap lelaki yang duduk di hadapannya. "Pesan saya, apapun yang terjadi jangan sampai kamu melukai Ayu, entah itu secara fisik atau bukan. Dan kalo seandainya kamu sudah tidak ingin bersama Ayu lagi, kamu datang ke rumah saya dan kembalikan Ayu secara baik-baik pada saya. Maka saya akan menjaga Ayu kembali layaknya seorang Ayah." __________ Lelaki itu tersenyum tipis. Ia mendekatkan bibirnya di telinga istrinya hingga membuat pipi keduanya bersentuhan. "Kamu tahu, sesuatu yang kamu yakini itu baik udah pasti yang terbaik buat Mas. Sekalipun itu terdengar menyakitkan, Mas akan nikmati rasa sakitnya," ujar Zayyan lembut diakhiri dengan sebuah ciuman di pipi Sekar. ___________ WARNING⚠️ •> Dilarang keras plagiat! Jika di antara kalian melihat cerita yang sama dalam segi alur, jalan cerita dan hampir keseluruhan, atau dalam bentuk apapun. Kalian bisa langsung DM. •> Ambil sisi positifnya, buang sisi negatifnya! Jika cerita ini tidak membuat kalian lebih baik, atau bingung dengan nilai moral di dalamnya. Maka nggak usah lanjutin baca! •> Saya selaku Author cerita ini masih banyak banget kekurangan. Cerita ini dibuat bukan semata-mata ingin menegur kalian atau apapun, tapi cerita ini juga untuk menegur diri saya sendiri untuk lebih baik. Jadi sama-sama belajar ya. •> Cerita ini murni hasil pemikiran saya sendiri! Jika ada kesamaan nama tokoh atau latar tempat itu hanya kebetulan semata saja. Mohon bijak dalam berkomentar! Cover : by Pinterest. Jangan lupa follow : Ig : @ayyriis_ & @uknown8_ Tiktok : @ayyriis_ Happy reading ❤️
Dendam Yang Terpendam by mawachyn
14 parts Complete
Kisah ini bermula dari sebuah ikatan persahabatan yang telah lama terjalin.Kenangan demi kenagan telah banyak terukir,hingga tiba dimana kehancuran yang begitu besar datang membawa kematian serta kekecewaan yang begitu mendalam. Ucapku "Rahma Indira Putri" "Aku kira persahabatan akan selalu abadi tanpa adanya sebuah rasa.Namun ternyata aku salah,justru persahabatan bisa hancur oleh sebuah dendam cinta. Semua itu tidak pernah terfikir olehku,dia yang ku anggap sebagai sahabat dekat ku ternyata dia menyimpan rasa kepadaku.Aku fikir semua ini aneh, bagiku sahabat akan tetap menjadi sahabat,tidak akan pernah terubah oleh sebuah nama cinta." Jawabku "Andi Azril Saputra" "Sahabat?,memang dia ku anggap sebagai sahabat, Namun tidaklah mungkin aku menghapuskan rasa yang sekian lama telah tumbuh dan menyatu dalam diriku.Tidak mungkin ku lunturkan semua kenangan yang ku ukir dengannya atas nama sahabat.Ketika ku tak bisa memilikimu maka orang lain pun sama,dan ketika ku tidak bisa hidup bersama mu maka orang lainpun harus sama.Karena Ini hanya perihal aku dan kamu." Suhutku "Dimas Angga Pratama" " Sebuah drama cinta yang ku ukir bersamanya, Kini telah sirna.Seakan kini hidupku hampa tanpa sosoknya.Kini alam ku telah berbeda, Kini ragaku tak lagi bisa bersamanya.Hanya karna dendam cinta, membuatku meninggalkanmu untuk selamanya. Dan menggantungkan semua janji yang kita bangun bersama.Ini bukan pilihan melainkan kenyataan dimana kepergian ku membuatmu amat sangat terluka." Cerita ini dituliskan berdasarkan imajinasi penulis,dan seluruhnya bersifat fiktif.Saya sebagai penulis menyadari bahwa banyak sekali kekurangan dalam penulisan cerita ini,dengan demikian saya harap anda bisa memberikan kritik dan saran yang dapat membangun cerita saya agar lebih baik lagi kedepannya.Cerita genre horror ini di harapkan dapat menghibur dan memberikan kesan yang menyenangkan bagi pembaca dan para pecinta cerita horror diseluruh Indonesia. #1 Penelusuran [19/7/2020]
You may also like
Slide 1 of 10
Imamku Badboy (SUDAH TERBIT) ✔ cover
Qalbu {Terbit} cover
Penuh Luka (On Going) cover
Waktu?  cover
HIDAYAH CINTA UNTUK ZHAFIRA (TERBIT) cover
Naomi Life's Story cover
SIRAT DUA SURGA cover
Promise Me ( END ) cover
Dendam Yang Terpendam cover
MENJADI PUTRI MAFIA  cover

Imamku Badboy (SUDAH TERBIT) ✔

43 parts Complete

⚠️ BEBERAPA PART DIHAPUS! ⚠️ DON'T COPY MY STORY PLEASE! ⚠️ JUDUL AWAL "MARRIED WITH CEWEK ALIM" •••••••••••••••••••••••••••••••••••••••••••••••• Teenfiction-Spiritual Wahai Imamku, menerima mu di hidup ku memang lah berat. Banyak yang harus ku korbankan termasuk hatiku. Tangis dan luka yang kamu berikan memang lah sakit, tapi aku sudah memaafkanmu. Aku yakin kelak kamu akan mencintai ku, meski tidak tau kapan. Bukan kah Allah sang Maha Pembolak Balik Hati? -Annisa Syahira Aku tidak tau Allah membuat hatimu dari apa, lembut dan mudah memaafkan. Aku tau aku tidak pantas untuk mu dan aku sadar diri. Sejak awal aku sudah memberi tau untuk tidak menerima perjodohan ini. Hal itu karena hanya akan menciptakan luka dan air mata untuk mu. -Arjuna Reyhan Dirsan ================= Berawal dari perjodohan antara Icha dan Juna diusia mereka yang masih muda. Banyak luka dan air mata yang tercipta namun berusaha untuk dipertahankan. Mulai dari kedatangan orang baru dan masa lalu dikehidupan mereka berdua. Ini adalah kisah usaha Icha untuk meluluhkan hati Juna sang pelengkap imannya. Apakah rumah tangga mereka bertahan? (FOLLOW DULU SEBELUM BACA)