Story cover for ONLY YOU by alesyana08
ONLY YOU
  • WpView
    Reads 374,320
  • WpVote
    Votes 34,499
  • WpPart
    Parts 101
  • WpView
    Reads 374,320
  • WpVote
    Votes 34,499
  • WpPart
    Parts 101
Ongoing, First published Apr 15, 2024
⚠️THE RESULTS OF YOUR OWN IDEAS⚠️

Sequel dari ABMC (Awal Benci Menjadi Cinta)
versi ini menceritakan kehidupan mereka 
dalam lembaran baru. lebih mengungkapkan
sesama perasaan rasa cinta mereka. 

Siapa sangka? Mala yang sebelumnya sangat
tak suka pada seorang lelaki bernama Rakha,
justru kini mereka menjadi sepasang suami istri
karena telah mengejar perjuangan cinta mereka.

maka dari itu, jangan pernah saling membenci
pada lawan jenis. bisa saja sikap dari antara 
keduanya, membuat kita nyaman atas sikap itu. 

Penasaran dengan perjalanan kisah pasutri baru?
yuk, langsung baca aja! dibawa enjoy ya gaes.
harap maklum jika ada kesalahan kata!

#Mala Elora Zeanesta 
#Rakha Dirga Pranata
All Rights Reserved
Table of contents
Sign up to add ONLY YOU to your library and receive updates
or
#14radenrakha
Content Guidelines
You may also like
Cintaku Berawal Dari Sepatu Terbang  ( Bara ) by syabiluv_bila
37 parts Ongoing
Cerita ini author angkat dari POV yang author buat di Tik tok dan cukup ramai karna di sana banyak terbatasi jadi author buat lebih panjang dan seru di siniii semoga suka!! Semuanya bermula dari sepatu terbang yang nyasar ke wajah cowok paling populer di sekolah Rakha Sadewa. Bukannya marah, si pangeran es itu malah jadi sering muncul di hadapan Amara, gadis biasa yang suka sok cuek, tukang ngomel ,galak ,gemesin tapi hatinya selembut marshmallow . Dari pertengkaran kecil, godaan receh, sampai adegan ngambek-ngambekan konyol... siapa sangka hubungan mereka mulai berubah saat Rakha mendadak jadi pangeran manja yang nempel terus ke Amara? Tapi kisah mereka gak cuma soal candaan dan tatapan diam-diam. Sama-sama berasal dari keluarga "agak laen", Amara dan Rakha diam-diam punya luka yang serupa... dan mungkin, saling menjadi rumah satu sama lain. Mereka juga punya teman yang agak sengklek dan ada satu cewe di Genk sengklek yang di kelak sebagai si chaos pemilik tangan ajaib yg membuat sepatu itu terbang ke wajah pangeran es. Cowok dingin, cewek kuat tapi ngambekan, sepatu nyasar, dan cinta yang datang tanpa permisi. Siap jatuh cinta sama cerita yang bikin ngakak, baper, sekaligus senyum-senyum gak jelas? 𝙇𝙖𝙣𝙜𝙨𝙪𝙣𝙜 𝙗𝙖𝙘𝙖 𝙖𝙟𝙖 𝙮𝙖, 𝙞𝙣𝙞 𝙩𝙖𝙙𝙞𝙣𝙮𝙖 𝙥𝙤𝙫 𝙮𝙜 𝙡𝙪𝙢𝙖𝙮𝙖𝙣 𝙧𝙖𝙢𝙚 𝙙𝙞 𝙩𝙤𝙠 𝙩𝙤𝙠 𝙙𝙖𝙣 𝙖𝙠𝙝𝙞𝙧𝙣𝙮𝙖 𝙖𝙪𝙩𝙝𝙤𝙧 𝙪𝙡𝙞𝙠 𝙢𝙚𝙣𝙟𝙖𝙙𝙞 𝙘𝙚𝙧𝙞𝙩𝙖 𝙙𝙞 𝙨𝙞𝙣𝙞, 𝙨𝙚𝙢𝙤𝙜𝙖 𝙨𝙪𝙠𝙖 yaa😊🙏
Keabadiaan || Bara ( Belum Di Revisi ) by asavelia_26
9 parts Complete Mature
mencintai dua gadis dalam satu hati? 🔛siapin mental dan otak sebelum baca, karena di cerita ini banyak teka teki yg harus di pecahkan! ‼ FOLLOW SEBELUM BACA ‼ ••••• Cerita ini seperti sepasang bulan dan bintang, yang bersama tapi terpisah. Untukmu, terima kasih telah ada. -rakha elvander. ••••• 𝕭𝖊𝖗𝖙𝖊𝖒𝖚 𝖉𝖊𝖓𝖌𝖆𝖓 𝖒𝖚 𝖆𝖉𝖆𝖑𝖆𝖍 𝖘𝖚𝖆𝖙𝖚 𝖍𝖆𝖑 𝖞𝖆𝖓𝖌 𝖙𝖎𝖉𝖆𝖐 𝖕𝖊𝖗𝖓𝖆𝖍 𝖆𝖐𝖚 𝖉𝖚𝖌𝖆-rakha. "Aku disini kha. Mencintai kamu di saat kamu masih mencintai masa lalu kamu yang udah ga ada itu." Hidup ini terlalu banyak fakta, yang membuat mala harus menutupi semua nya. Bahkan kematian saudara kembar nya sendiri, nigista. Tenggelam dalam masa lalu, namun tidak bisa lagi membuka lembaran baru. Itu yang di rasakan rakha selama tiga tahun ini setelah kehilangan sosok gadis kesayangan nya yang sudah tiada tiga tahun lalu. Berusaha sekuat mungkin untuk melupakan nya, namun hati tetap menolak. "Mal? Tolong bahagia terus ya? Ada aku, dan tanpa aku." Kata rakha. [VERSI ROMBAK ALUR] ⚠️ typo bertebaran 🏁alur yg sick ☠𝘿𝘼𝙍𝙆 𝙃𝘼𝙍𝙂𝘼 𝙈𝘼𝙏𝙄🏴‍☠️ Start : 26-05-2024 Finish : ? Rank ⚜ 🥇#1 ratu sofya 🎖 #14 sad end 🎖 #13 solid 🎖 #1 keisha alvaro 🎖 #4 ebyda5 🎖 #867 suamiistri 🎖 #11 afanda5 🎖 #60 basmalahgralind 🎖 #112 radenrakha 🎖 #11 sridevida5 🎖 # 22 gabriel harun
Transmigrasi hurt girl[END] by rembulanmalamrk
37 parts Complete Mature
Dikhianati kekasihnya sendiri, dan Aundrel berakhir tragis jatuh dari apartemen tinggi lalu kehilangan nyawanya. namun takdir berkata lain, jiwanya malah terbangun di raga seorang gadis cantik bernama Aletta. Sayangnya, kehidupan baru ini jauh dari kata indah. Kehidupan aletta dulu dirinya hanya dijadikan bahan ejekan dan bully oleh semua orang dan seorang wanita yang diam-diam tergila-gila pada suaminya. Ya, suami. Karena ternyata, Aletta sudah menikah dengan pria dingin, tampan, dan berwibawa-tipe yang tak pernah sekalipun berniat jatuh cinta. Baginya, cinta hanya omong kosong yang menyusahkan. Tapi siapa sangka, seiring berjalannya waktu, pria itu mulai luluh. sedikit demi sedikit, hatinya takluk pada pesona sang istri. "Haruskah aku mengurung istriku hanya untuk diriku sendiri. " Naif. Mampukah Aundrel bertahan hidup di raga Aletta dengan segala kegilaan di sekelilingnya? Atau justru, ia akan menemukan cinta sejati yang tak pernah ia bayangkan sebelumnya? Penasaran? Cus baca, bebs dan usahan bayarnya pake vote aja hihihi❗️🌊 Cerita pertama aku di akun ke dua aku ini gais,jangan lupa vote biar Mimin semangat up nya dan buat yang ga suka kosakata lo-gue bisa minggat🙏🏻🙏🏻karna aku make kosakata itu butt perlahan lahan kosakata nya berubah kok seberjalan nya crta ini,oh iya cerita kali ini dewasa ya jadi yang masih umur dibawah 18+ tahun jangan baca oke?demi otak suci kalian mwheheheheh🤧🤏🏻 ⚠️WARNING🔞⚠️ No copy beb!and ini hanya sekedar imajinasi yaww💋💋oh iya satu lagi konflik nya ringan kok karna Mimin juga muak sama konflik berat takut hati mungil mimin kit heart hahahaiii👀
Basmalah Nigista by xxymanpie
89 parts Complete
𝘙𝘢𝘬𝘩𝘢 𝘗𝘦𝘳𝘮𝘢𝘯𝘢. 𝘊𝘰𝘸𝘰𝘬 𝘥𝘪𝘯𝘨𝘪𝘯 𝘥𝘢𝘯 𝘤𝘶𝘦𝘬 𝘺𝘢𝘯𝘨 𝘣𝘦𝘯𝘢𝘳-𝘣𝘦𝘯𝘢𝘳 𝘮𝘦𝘯𝘨𝘶𝘫𝘪 𝘬𝘦𝘴𝘢𝘣𝘢𝘳𝘢𝘯 𝘴𝘦𝘰𝘳𝘢𝘯𝘨 𝘉𝘢𝘴𝘮𝘢𝘭𝘢𝘩 𝘕𝘪𝘨𝘪𝘴𝘵𝘢 𝘎𝘳𝘢𝘭𝘪𝘯𝘥. 𝘏𝘪𝘯𝘨𝘨𝘢 𝘮𝘦𝘮𝘣𝘶𝘢𝘵𝘯𝘺𝘢 𝘣𝘦𝘳𝘱𝘪𝘬𝘪𝘳 𝘢𝘱𝘢 𝘩𝘢𝘯𝘺𝘢 𝘥𝘪𝘢𝘭𝘢𝘩 𝘺𝘢𝘯𝘨 𝘮𝘦𝘮𝘱𝘶𝘯𝘺𝘢𝘪 𝘳𝘢𝘴𝘢 𝘤𝘪𝘯𝘵𝘢 𝘶𝘯𝘵𝘶𝘬𝘯𝘺𝘢? 𝘋𝘪𝘴𝘪𝘴𝘪 𝘭𝘢𝘪𝘯, 𝘝𝘪𝘰𝘭𝘪𝘵𝘢 𝘴𝘢𝘩𝘢𝘣𝘢𝘵 𝘥𝘦𝘬𝘢𝘵𝘯𝘺𝘢 𝘫𝘶𝘨𝘢 𝘮𝘦𝘯𝘺𝘶𝘬𝘢𝘪 𝘙𝘢𝘬𝘩𝘢. 𝘈𝘱𝘢𝘬𝘢𝘩 𝘔𝘢𝘭𝘢 𝘴𝘢𝘭𝘢𝘩 𝘵𝘦𝘭𝘢𝘩 𝘮𝘦𝘯𝘫𝘢𝘵𝘶𝘩𝘬𝘢𝘯 𝘩𝘢𝘵𝘪𝘯𝘺𝘢 𝘱𝘢𝘥𝘢 𝘤𝘰𝘸𝘰𝘬 𝘴𝘦𝘥𝘪𝘯𝘨𝘪𝘯 𝘙𝘢𝘬𝘩𝘢? 𝘈𝘵𝘢𝘶 𝘔𝘢𝘭𝘢 𝘩𝘢𝘳𝘶𝘴 𝘣𝘦𝘳𝘱𝘪𝘯𝘥𝘢𝘩 𝘩𝘢𝘵𝘪 𝘬𝘦 𝘑𝘶𝘯𝘪𝘰𝘳 𝘺𝘢𝘯𝘨 𝘭𝘦𝘣𝘪𝘩 𝘱𝘦𝘳𝘩𝘢𝘵𝘪𝘢𝘯 𝘱𝘢𝘥𝘢𝘯𝘺𝘢? 𝘉𝘢𝘨𝘢𝘪𝘮𝘢𝘯𝘢 𝘩𝘢𝘵𝘪 𝘪𝘯𝘪? 𝘉𝘦𝘴𝘵 𝘙𝘢𝘯𝘬 : #1 𝘔𝘢𝘭𝘢 #1 𝘙𝘢𝘥𝘦𝘯 𝘳𝘢𝘬𝘩𝘢 #1 𝘉𝘢𝘴𝘮𝘢𝘭𝘢𝘩 𝘨𝘳𝘢𝘭𝘪𝘯𝘥 (04 𝘕𝘰𝘷𝘦𝘮𝘣𝘦𝘳 2023) #1 𝘳𝘢𝘬𝘮𝘢𝘭 # 1 𝘉𝘢𝘳𝘢 ( 31 𝘋𝘦𝘴𝘦𝘮𝘣𝘦𝘳 2023)
You may also like
Slide 1 of 18
MAS RAKHA (END)  cover
Posesif Boy [TERBIT] cover
BIG BABY OR BAD BOY? [RAKHA] cover
Rahasia akad di sepertiga Malam (Rakha dan Mala) cover
A Wedding Come True cover
The Selfless Lover [END] cover
Rakha cover
Posesif Bara [TERBIT] cover
Lingkaran Takdir cover
KING OF THE ROAD & CRUEL WIFE  [END] cover
Teman Hidup.  cover
Cintaku Berawal Dari Sepatu Terbang  ( Bara ) cover
Cintanya KHALA (Rakha Mala)  cover
Keabadiaan || Bara ( Belum Di Revisi ) cover
MY CRUEL GIRLFRIEND  [END] cover
MY HUSBAND RAKHA [END] cover
Transmigrasi hurt girl[END] cover
Basmalah Nigista cover

MAS RAKHA (END)

74 parts Complete

Gadis ini Bernama Amala Naura Azzahra Seorang gadis penuh keceriaan,penuh impian, Naura paling bisa Gadis yang sangat amat handal dalam menyembunyikan kesedihannya, kesakitannya, Naura si pencari suasana siapapun yang baru mengenal nya akan disambut baik olehnya, Bahkan suaminya yang bahkan orang asing baginya. Dia gadis baik gadis yang disayangi kedua orang tuanya, namun sejak perjodohan itu dia harus mengubur mimpinya dalam dalam sebagai seorang seniman. Sementara Laki laki itu? dia adalah RADEN RAKHA PUTRA PERMANA Seorang pewaris tunggal dari keluarga Permana. laki laki yang tidak memiliki impian apapun terkecuali lepas dari tekanan keluarganya, sejak kecil Laki laki itu sudah mendapatkan tekanan di hidupnya, bahkan sejak kecil dia sudah menjadi boneka yang dikendalikan oleh keluarga nya sendiri. Lelah? tentu bahkan saat memilih seorang pasangan pun dia harus tetap dikendalikan oleh kedua orang tuanya.