Mempunyai 4 abang tiri sekaligus? Disertai hampir semua sepupu yang bergender laki-laki, membuat Sheza pusing sendiri.
Sebenarnya ia dibenci oleh keluarga barunya. Hanya perlu sabar, hingga tak sampai satu tahun. Mereka yang tadinya benci menjadi sangat menyayangi malaikat kecil yang sayangnya pernah mereka caci maki saat pertama kali menginjakkan kaki dirumah besar ini.
Dituduh mengincar harta, dan dituduh kebaikannya hanya topeng semata, ah entahlah. Sekarang Sheza malas memikirkannya, ia bersiap memejamkan mata dan menjemput mimpi indahnya.
•••
Ini bukan kisah antara dua manusia berlawanan jenis yang saling suka dan diakhiri dengan kata jadian.
Ini bukan kisah antara Antagonis Famale yang menyukai Prontagonis Male, hingga terjerat kata 'obsesi' dan berakhir 'mati'
Ini juga bukan kisah dunia luar.
Hanya imajinasi. ingat, I M A J I N A S I
Berawal terbesitnya sebuah ide didalam otak author.
Hidup dengan keluarga baru, lembaran baru, kebahagiaan baru dan kesedihan baru. Sheza ternyata memiliki 4 kakak laki-laki, dan ia memperjuangkan mereka agar keempat kakaknya itu menerima dirinya dengan tulus, tanpa paksaan sang ayah tiri. Ia ingin merasakan adanya keharmonisan dalam keluarga.
Nyatanya, ia anak tunggal yang diurus oleh seorang ibu, tanpa bantuan siapapun, ayah? babysitter? tidak, tidak satupun. Maka dari itu, ia merelakan ibunya menikah demi kebahagiaannya sendiri, Sheza senang jika ibu senang, namun jika ibu sedih, sheza akan lebih bersedih.
"Al, kok gue ngerasa bersalah ya?" Celetuknya sambil menatap kearah lantai bawah, dimana Sheza sedang bermain dengan seekor kucing, dan gadis itu tampak sangat gembira.
Lelaki disampingnya mengehela nafas, "Dinner nanti, kita minta maaf."
"Dia ga kaya gitu, dia pinter dan baik, adek gue. Sheza.."
•••
Gagal nikah di hari pernikahan karena melihat tunangannya berciuman dengan pria lain, Yovie memutuskan terjun bebas dari gedung lima tingkat.
Mengetahui fakta bahwa ia memasuki raga protagonis yang akan mati mengenaskan, Yovie awalnya ingin menghindari alur novel. Tetapi, dewi Fortuna tidak mengizinkan dan terus membuatnya berurusan dengan para tokoh yang tidak dapat dihindarkan.
Bagaimana cara Yovie menghadapi alur yang semakin melenceng dan pemeran utama pria yang semakin terobsesi dengannya?
"Because i'm the protagonist."
(21+)