Aku yang tak dipercaya [END]
48 parts Complete Salah satu harapan Halwa adalah bisa dapat kepercayaan dari orang-orang terdekatnya, dan salah satu keinginan Halwa adalah bisa mendapatkan cinta Asrar, laki-laki yang penuh rahasia di dalamnya.
Mengenai kebenaran tentang penyakitnya, apakah Halwa bisa meyakinkan mereka supaya lebih baik dan ada rasa iba terhadap terhadapnya? Semua itu tak mudah bagi Halwa, karena suatu sifatnya yang membuat orang lain sudah tak mempercayainya lagi.
Tentang cintanya ..., Halwa sangat yakin bahwa dia akan mendapatkan cinta selagi dia berusaha.
Tapi, tidak tahu dengan Asrar.
"Jika mereka tak mempercayai ku selama-lamanya. Aku tak khawatir, karena yang terpenting hijrahnya diriku dilihat langsung oleh Allah."
~ Berjuta-juta orang menjauhi mu. Masih ada Allah yang selalu di dekat mu.