seorang siswa kelas XI-IPA 2 di SMA Bawaraya yang mengikuti ekstra kulikuler wajib pramuka mengalami kejadian-kejadian tak terduga.
Higara Rasyabama, malam itu tengah merayakan puncak kegiatan pramuka. Saat Higara dan teman-temannya bermain di rooftop, tiba-tiba ia dan temannya masuk ke dunia ghaib.
Di dunia itu ia masih di sekolahnya namun, di alam ini sangat seram. Kejanggalan-kejanggalan mulau meneror Higara dan teman-temannya.
Arwah-arwah itu seperti ada kaitannya dengan teman, guru, dan sekolahnya.
Saat kembali ke dunia aslinya karena dibantu oleh arwah baik, Higara terus menggali informasi dan mencari letak jasad arwah-arwah itu tanpa diketahui oleh teman dan guru-guru. Karena, sebuah fakta mencengangkan bahwa arwah-arwah itu adalah korban pembunuhan oleh sekelompok orang yang ada di sekolah ini.
Teror-teror terus berdatangan dengan mengerikan. Sering sekali 'mereka' mengirim pesan berupa kode Morse.
Bgaimana Higara dan teman-temannya bisa menyelesaikan teror-teror itu?
⚠️Disclaimer!!⚠️
- Berisi adegan-adegan berbahaya exspl: blood, murder, sharp objects
- little disrtubbing
- terinspirasi dari anime " Corpse Party"
- Dimohon untuk tidak mengcoppy, meniru (ide itu mahal)
- Mohon sekali bijak membaca
- Ambil baiknya, buang buruknya.
so, Happy readingg🤗🤗🤗
[COMPLETED] Rumah kecil itu mendadak dibangun menjadi sangat mewah. Penghuninya juga tidak lagi terlihat sederhana seperti dulu. Semuanya berubah. Mulai dari pakaian, aksesoris, alas kaki, dan bahkan memiliki mobil keluaran terbaru. Di tubuh mereka juga terdapat banyaknya perhiasan emas yang berkilauan.
Namun sayang, keadaan di sekitar rumah mewah itu tak lagi menyenangkan seperti dulu. Keadaannya mencekam, diiringi munculnya pocong-pocong berwajah menyeramkan.
#1 Horor : 24 Maret 2025
#1 Roh : 9 Maret 2025