SEMESTAKU YANG HILANG
  • Reads 5,388
  • Votes 3,695
  • Parts 22
  • Reads 5,388
  • Votes 3,695
  • Parts 22
Ongoing, First published May 03, 2024
"rupanya kita hanya kebetulan yang tak pernah tertulis,di masa depan"   -fellyshaanasera

"hubunganku dengan dia hancur di saat masalalunya kembali"  -fellyshaanasera


" Abadi? "

Diantara sekian luasnya bumi ini, Tuhan menjatuhkan rasaku, pada rapatnya pintu hatimu.

Ketahuilah, kita begitu sempurna, dalam ke tidaksamaan rasa.

Dan sebelum kata "pergi", menjadi diksi yang paling kau cari, perlu kau ketahui, bahwa;

"namamu abadi, tersematkan dibalik bab cerita yang ku buat. akan selalu menjadi makna, dari prosa yang ku cipta.

pergi dan peluklah erat semestamu, biarlah sunyi yang memelukku."

                                                                                                                     -pecahankata
All Rights Reserved
Sign up to add SEMESTAKU YANG HILANG to your library and receive updates
or
#11quote
Content Guidelines
You may also like
STRONG GIRL HERO ?? (On Going) by RahmaNuririzki
29 parts Ongoing
{𝐩𝐞𝐧𝐮𝐥𝐢𝐬𝐚𝐧 𝐦𝐚𝐬𝐢𝐡 𝐚𝐜𝐚𝐤-𝐚𝐜𝐚𝐤𝐚𝐧} {𝘴𝘦𝘳𝘪𝘯𝘨 𝘵𝘺𝘱𝘰 𝘮𝘰𝘩𝘰𝘯 𝘥𝘪𝘮𝘢𝘬𝘭𝘶𝘮𝘪🙏🏻} ⚠️𝐊𝐀𝐋𝐀𝐔 𝐌𝐀𝐔 𝐁𝐀𝐂𝐀 𝐖𝐀𝐉𝐈𝐁 𝐅𝐎𝐋𝐋𝐎𝐖 𝐃𝐔𝐋𝐔⚠️ 🍭𝐔𝐒𝐀𝐇𝐀𝐊𝐀𝐍 𝐕𝐎𝐓𝐄 𝐊𝐎𝐌𝐄𝐍 𝐃𝐀𝐍 𝐊𝐑𝐈𝐓𝐈𝐊𝐀𝐍 𝐊𝐀𝐋𝐀𝐔 𝐀𝐃𝐀 𝐘𝐀𝐍𝐆 𝐒𝐀𝐋𝐀𝐇 𝐊𝐀𝐋𝐈𝐌𝐀𝐓🍭 𝐊𝐚𝐥𝐚𝐮 𝐭𝐢𝐝𝐚𝐤 𝐭𝐚𝐡𝐮 𝐂𝐚𝐫𝐚 𝐯𝐨𝐭𝐞 𝐧𝐲𝐚 𝐩𝐞𝐧𝐜𝐞𝐭 𝐛𝐢𝐧𝐭𝐚𝐧𝐠 𝐲𝐚𝐚𝐚 𝐈𝐧𝐬𝐭𝐚𝐠𝐫𝐚𝐦 @𝐆𝐨𝐥𝐝𝐞𝐧_𝐒𝐤𝐲𝐪𝐮𝐞𝐞𝐧 𝐭𝐢𝐤𝐭𝐨𝐤 @𝐕𝐢𝐥𝐥𝐚𝐢𝐧𝐬𝐬𝟎𝟎 Kalian tahu ga sih ? Kalo di dunia nyata ada seorang wanita yang mempunyai keistimewaan!!? Ada juga beberapa orang yang memiliki kekuatan percaya tidak percaya. Aeris seorang gadis cerdik dan cantik. Ia berusia 18 tahun tetapi gadis yang aneh, tantrum dan seperti bunglon dia sangat berbeda, berbeda dengan yang lain. dia sejak lahir memiliki kemampuan yang tidak dimiliki semua orang, bisa di bilang dia istimewa. Kemampuannya seperti strength, namun di balik strength yang luar biasa itu ada sesuatu yang janggal and seperti menyembunyikan identitas... Dan dua orang pria misterius yang selalu melindunginya dari jarak jauh entah siapa mereka berdua, tetapi sepertinya mereka berdua telah mengetahui aeris yang sebenarnya namun salah satu pria misterius itu sepertinya tidak mengetahui identitas aeris yang ia sembunyikan "what power? Hahaha di era modern kieu? Halu nya ? kebanyakan nonton film ke gitu Lo mah" "I don't care percaya atau tidak" " but you have to know strength ini untuk membantu orang dalam bahaya atau membantu hal yang kecil, kalau tidak...akan lenyap be
14 DAYS LOVING YOU ( PROSES TERBIT ) by by_mita
33 parts Ongoing
SEDANG DALAM TAHAP REVISI UNTUK PROSES TERBIT! Jatuh cinta di saat baru pertama kali masuk ke dalam masa putih abu-abu bukanlah hal yang aneh lagi di zaman sekarang. Terutama bagi Kaila Asshira, siswi aktif yang sudah menjadi fasilitator MPLS dua kali berturut-turut. Kaila sudah terbiasa menyaksikan tragedy jatuh cinta, jatuh hati dan patah hati pada saat Masa Pengenalan Siswa. Masa setahun sekali yang sakral dan cukup banyak cerita. Kaila kira tragedy gila itu hanya bisa Kaila saksikan saja. Tapi, ternyata Kaila juga bisa merasakan bagimana rasanya Jatuh cinta pada masa indah itu setelah diri-nya bertemu dengan sosok Handaru Cakra Pratama yang manis, penuh perhatian, percaya diri, peka, romantis, tampan dan menawan. Kaila sendiri bahkan kesulitan untuk mendeskripsikan bagaimana sosok Handaru Cakra Pratama yang bagi-nya, Handaru terlalu sempurna. Namun, kesempurnaan Handaru rupanya belum cukup untuk membuat Kaila yakin dengan perasaan gila yang di sebut dengan cinta. Kaila terjebak dalam perasaan nya yang penuh gejolak. Denial dan mati rasa. Dua hal yang sudah melekat dalam diri Kaila dan menjadi penghambat untuk Kaila menunjukkan cintanya kepada Handaru yang jatuh cinta lebih awal kepada Kaila. Untungnya, Handaru adalah orang yang sabar dan setia, Handaru siap untuk menunggu Kaila membalas cinta-nya, Handaru juga siap untuk mengejar hati Kaila dan menunjukkan kepada Kaila, bahwa cinta tak seburuk yang Kaila kira. Akankah Handaru bisa mengejar hati Kaila? Dan apakah Kaila akan membalas perasaan Handaru? NOTE: NAMA KARAKTER DI GANTI UNTUK KEPENTINGAN TERBIT. TAPI, DI WP BELUM SEMUANYA DI GANTI. - rank 1 in asmaraloka 08/08/2024 rank 1 in mpls 14/08/2024 rank 23 in ketuaosis 17/08/2024 rank 20 badboys 19/08/2024 rank 4 in badboys 06/11/2024
You may also like
Slide 1 of 10
Falling in love [𝗢𝗡 𝗚𝗢𝗜𝗡𝗚] cover
STRONG GIRL HERO ?? (On Going) cover
I Became A Empress  cover
14 DAYS LOVING YOU ( PROSES TERBIT ) cover
ALGRAREZ || The Devil Husband cover
Chess Trap || Lee Soojin (Weeekly) [END] cover
VIENNO LAKARSYA cover
We Can('t) be FRIEND   [ Park Jeongwoo ] cover
Putih Biru cover
Antagonist Badas Couple!! cover

Falling in love [𝗢𝗡 𝗚𝗢𝗜𝗡𝗚]

5 parts Ongoing

Shaivana aryasna priyanka, siswi kelas 11 yang biasa dipangil shaiva, tak pernah menyangka kalau acara classmeet di sekolahnya bakal mengubah segalanya, terumata kehidupannya tentang percintaan. Saat itulah ia bertemu Akara sadmatra bilnadzary, kakak kelas yang dikenal mempunyai hobi basket. Tatapan pertama, dan senyuman sederhana. Kacamata yang dia pakai sangat cocok di wajahnya memberikan kesan serius namun santai. Namun, kebahagiaannya tak berlangsung lama. Beberapa bulan kemudian, ia mendengar kabar bahwa Akara telah menjalin hubungan dengan Nayara, teman sekelas Akara yang sempurna dalam segala hal. Hati Shaiva remuk, tapi ia tak bisa begitu saja mengabaikan perasaannya. Di tengah rasa patah hati dan harapan yang samar, Shaiva berjuang menemukan arti dari cinta pertama, apakah ia harus menyerah atau terus memperjuangkan perasaannya meski tahu hasilnya tak pasti?