DECISION
  • Reads 749
  • Votes 153
  • Parts 39
  • Reads 749
  • Votes 153
  • Parts 39
Complete, First published May 04
6 new parts
Sania, seorang gadis dengan lika-liku kehidupan yang dijalaninya membuat dia tidak memercayai laki-laki dan tidak ingin menjerumuskan diri pada ranah pernikahan.

"Laki-laki itu sumber patah hati, saya nggak mau membiarkan diri saya terlibat dengan hal yang bisa saja menyakiti saya, termasuk pernikahan."

Di sisi lain, Mahen, seorang laki-laki dengan kehidupan yang cukup sempurna dan memiliki keyakinan untuk menikah dengan seorang gadis yang dicintainya.

"Ayo menikah dengan saya, saya pastikan kamu nggak akan merasakan patah hati karena mencintai."

Bagaimana kelanjutan kisah mereka? Akankah Mahen mampu mendobrak benteng pendirian yang sudah Sania buat selama hidupnya ataukah sebaliknya?

Temui kisah mereka dengan membaca cerita ini.
All Rights Reserved
Sign up to add DECISION to your library and receive updates
or
#3kisahasmara
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 10
BCS : RIGELJIHAN [COME ON HUG ME]   cover
Peri Cinta (Wall Of Love) - END cover
Night Is Gone Again cover
Perjodohan anak JENDERAL cover
Romanticize cover
Love In The Purple Sea cover
Dinara untuk Agarra ✔️ cover
Good Night, Riana! cover
Tentang Kita ✔ [TAMAT] cover
💛 Belahan jiwa 💜 // Taelice / Revisi cover

BCS : RIGELJIHAN [COME ON HUG ME]

1 part Ongoing

FOLLOW SEBELUM MEMBACA DAN JANGAN LUPA VOTE DAN KOMENTAR JUGA SHARE KE SOSIAL MEDIA KAMU YA ♥️♥️ Bagi Rigel Jihan adalah dunianya Bagi Jihan Rigel adalah semestanya Banyak orang bilang kenapa dari sekian banyak pria di dunia ini Jihan harus memilih Rigel? Tak ada alasan khusus, bersama lelaki itu Jihan mampu mengatasi semua kegundahan dan kegelisahan yang dia derita, bersama lelaki itu Jihan tahu bahwa tak semua yang terlihat jelas di depan mata adalah hal yang sesungguhnya. Bersama Rigel dan Jihan. Kalian mungkin bisa mendapatkan cara menghargai dia yang sedang berkeliaran dengan bebas di hidupmu. Karena seseorang akan merasa kehilangan, jika dia yang di cintai telah pergi.