
Tujuh belas tahun yang lalu tepat pukul dua belas malam lahir dua bayi kembar dari rahim seorang ibu yang malang naasnya sang ibu menghembuskan nafas terakhirnya setelah beberapa menit kelahiran anaknya, suaminya juga pergi ntah kemana lalu bagaimana dengan anak anaknya? jawaban dari semua itu ada disini.All Rights Reserved