Story cover for DEATHBOUND  by manusiadinginnnnn
DEATHBOUND
  • WpView
    Reads 42,646
  • WpVote
    Votes 2,416
  • WpPart
    Parts 23
  • WpView
    Reads 42,646
  • WpVote
    Votes 2,416
  • WpPart
    Parts 23
Ongoing, First published May 18, 2024
2 new parts
Gena Aliona bermimpi tentang kematian seseorang.
Tapi ini bukan mimpi biasa. Ini seperti potongan masa depan yang ditampilkan Tuhan secara paksa di kepalanya.
Dan yang lebih mengerikan-laki-laki yang menyebabkan kematian itu adalah Aslan Verchiel, pria yang selama dua tahun ia kejar tanpa lelah. Pria yang selama ini ia kira suci dan tak bercela.

Kini, Gena ingin lari. Menjauh sebelum semuanya terlambat.
Namun Aslan justru mendekat... terlalu dekat.
Ia tahu. Ia menyadari. Ia bahkan bertanya:

"Mimpimu... siapa yang mati, Gena? Kau... atau aku?"

Aslan tak seperti pria pada umumnya. Ia dingin, manipulatif, dan terlalu tenang untuk seseorang yang sedang dihindari. Tapi ada sesuatu dalam dirinya-dalam tatapan itu yang membuat Gena terjebak. Seolah ia tak bisa keluar dari jaring yang sudah sejak lama dibentuk oleh takdir... atau mungkin oleh keluarga mereka sendiri.

Ia kunci.
Ia ancaman.
Atau mungkin, satu-satunya hal yang bisa menghancurkan atau menyelamatkan Aslan dari sisi tergelap dirinya sendiri.
All Rights Reserved
Sign up to add DEATHBOUND to your library and receive updates
or
#1mental
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 10
Behind closed eyes cover
Second Life, Samuel's Wife. cover
EXTRAORDINARY Figuran cover
The Devils in Heaven  cover
Math Mad cover
 Let Me Go, Duke! [Hiatus] cover
Bungsu Tongkrongan cover
Dark Obsession, Gara! cover
Be The Antagonist's Wife (SELESAI) cover
wrong target  cover

Behind closed eyes

21 parts Complete

> Yuk, bantu cerita ini bersinar di antara ribuan kisah lain. 💬 Vote & komen-mu itu penyemangat terbesar penulisnya-aku. 🌺 Celsxa Mireille Evarenc tidak pernah mengira bahwa dunia mimpi bisa terasa lebih nyata dari pada hidupnya sendiri.