4 clovers {Heejay}
  • Reads 322
  • Votes 54
  • Parts 3
  • Reads 322
  • Votes 54
  • Parts 3
Ongoing, First published May 18, 2024
─ {𖤛} ────── ━━╉╌ ────── {𖤗} ─

ucapan benci, tidak suka, selalu helios dapatkan jika sudah menginjak kakinya di pusat kota. sebenarnya, apa salah nya sampai ia harus mendapatkan itu semua? bukan nya seorang ksatria sihir tidak berhak mendapatkan itu? bukan nya seorang ksatria sihir harusnya berhak mendapatkan pujian? kenapa ia tidak? 

entahlah, dirinya sendiri pun tak tau. tapi entah mengapa, dia berbeda? senyuman nya sangat manis dan membuat hati helios hangat, perlakukan nya nyaman, dan sifatnya yang lemah lembut kepada helios, mungkin bisa dibilang kepada semua orang. dimata helios, sosok laki-laki di depannya bagaikan sinar rembulan di tengahnya gelap malam yang gulita tanpa di temani oleh bintang-bintang.

"terima kasih karena sudah mau membantu desa kami untuk mendapatkan hasil panen kali ini. roti dan air ini sebagai tanda terima kasih ku ke kamu, di terima ya? aku tidak akan berbuat jahat, percayalah" sebuah tulisan tersina di depan dirinya, lelaki itu tersenyum tanpa mengeluarkan sepatah suara.

helios di buat bingung dengan nya. kenapa ia tidak bersuara? dan malah menggunakan sihir nya untuk berkomunikasi? apa ia... seorang tuna wicara?

─ {𖤛} ────── ━━╉╌ ────── {𖤗} ─

ㅤⓘ - BxB
ㅤㅤ - Hee!dom, Jeng!sub
ㅤㅤ - lowcase, baku & semi non baku
ㅤㅤ - material cover serta pengenalan pemeran, ku ambil dari kanal @.meilleurevue on telegram. terima kasih banyak atas karya indah nya. izin ku gunakan disini ya.

n. cerita ini terinspirasi dari anime black clover. sebelum nya minta maaf kalau ada kesamaan alur, tokoh / penokohan dalam cerita ini dengan cerita yang sebenarnya 

𓉤 ─── ©zoghratis . . .
All Rights Reserved
Sign up to add 4 clovers {Heejay} to your library and receive updates
or
#189heejay
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 10
Atlantis [WonJay] cover
[TAMAT] Catatan Rinea: Nanny atau Istri? cover
A S S  cover
Favorite Duda cover
Haechan harem🔞 cover
We Are cover
Shadows of the Main Story cover
Arcade : War of Life [DISCONTINUED] cover
Reinkarnasi dan Transmigrasi: David & Cleora cover
Yangsun X Jay [Akun Baru] cover

Atlantis [WonJay]

3 parts Complete

"Gue gak pernah minta ditolong, tujuan gue memang cuma untuk mati." - Jay. short story written by hinandra. • cw//tw ada di dalam cerita. • if u don't like, pls don't read.