Story cover for Lightshadow  by winrhythm
Lightshadow
  • WpView
    Reads 7,566
  • WpVote
    Votes 1,961
  • WpPart
    Parts 17
  • WpView
    Reads 7,566
  • WpVote
    Votes 1,961
  • WpPart
    Parts 17
Ongoing, First published May 25, 2024
{PLAGIAT DILARANG MENDEKAT}
Cerita ini murni hasil dari pemikiran dan ide author.

Warning typo bertebaran!!
.

.

.

Di kekaisaran Melatonandia, ada sebuah legenda tentang Hutan Kabut dimana terdapat sebuah pohon besar yang tumbuh subur didalamnya.

Konon siapa saja yang berhasil menemukan pohon tersebut maka seluruh keinginannya akan terkabul, dan jika tidak mereka tidak akan bisa kembali. 

"Pohon apa yang dimaksud itu?"

"Tidak ada yang mengetahuinya." 

"Mengapa? Bukankah seharusnya ada seseorang yang berhasil keluar dari sana?" 

"Hanya satu orang yang berhasil lolos dari tempat tersebut, Yang mulia kaisar. Tetapi beliau menolak untuk mengatakan apapun yang berkaitan dengan hutan tersebut." 

Sienna Blair yang merasa putus asa mulai berharap dengan keajaiban yang akan datang padanya. Namun bukannya menunggu, dia dengan berani mulai pergi ke tempat terkutuk itu untuk meminta sebuah permohonan.

"Semuanya keliru, tidak ada yang salah dengan hutan ini!" 

"Padahal baru kemarin kau memohon dengan sungguh-sungguh padaku." 

"Aku tidak sudi meminta pertolongan pada iblis terkutuk sepertimu!"
All Rights Reserved
Sign up to add Lightshadow to your library and receive updates
or
#958enemiestolovers
Content Guidelines
You may also like
Àirén : Lontar Kuno Kisah Putri Mayleen ~ Completed by Alvyadrvyera
25 parts Complete
Jika aku bisa memilih menjadi Rajaputri Majapahit jauh lebih baik daripada harus terjebak dalam dimensi yang membuat ku bisa berekspresi namun rumit akan obsesi dan ambisi yang tak ada habisnya. ~Kusumawardhani *KARYA PRIBADI JADI JANGAN COPY PASTE YA. HANYA AMATIRAN DAN HANYA MENGISI WAKTU LUANG SAJA. --- "Hust kamu ini. Merah itu bukan budaya kita. Putih? Kita ingin menyambut suka cita bukan duka cita,"ucap Sri Sudewi totalitas. Kalo ada penghargaan, ibunda ku menang tanpa komentar dalam hal budaya dan tradisi Jawa. Bosan dengan semua pembicaraan tentang budaya. Ku buka lontar pemberian Pangeran Wikrama dari Pajang tempo hari. --- "Angin kencang melahirkan sifat ambisi keras hingga jadi obsesi. Namun ketika air yang turun saat hujan tulus membasahi bumi. yujian ni shì mìngyùn de änpái , chéngwéi te péngyou shì wõ de xuănzé , ér àishàng ni shi wõ wufa kòngzhi de yiwài,"ucap Mayleen di akhir hidupnya. (Bertemu dengan mu adalah takdir, Menjadi teman mu adalah pilihan hidup ku, Namun jatuh cinta dengan mu adalah di luar kendali ku) ---- "Sumpah ini orang antara ngga punya tujuan hidup atau gimana. Untuk apa mengorbankan nyawa hanya untuk orang yang bahkan nggak pernah tau jasa mu. Dan kenapa harus siluman. Kayaknya dunia makin gila. Fix dodol banget nih orang. Nggak mungkin kan dia mati dan memainkan Guzheng menunggu Phoenix si siluman,"ucapku tak habisnya mencibir cerita dari lontar pemberian Wikrama. "Oke lah kalo dia memang baik dan bisa medis. Tapi kenapa dia harus suka dengan siluman???? Kok aneh sih,"ucap ku keesokan harinya masih dengan mengomentari kisah aneh Mayleen dengan Phoenix. "Kalo ku pikir gimana gantengnya sedangkan dia burung Phoenix wujudnya kan. Aku jadi mikir gimana ceritanya aku cinta sama Nyi Blorong sedangkan aku tau. Okey ku akui memang cantik tapi kan wujudnya setengah ular. Apalagi kalo burung yang bahkan cuma mitologi ngga karuan bentuknya,"ucapku menggeleng keras. Sudah hari ke sekian masih saja ku cibir cerita i
THE LOYALTIES GAMBIT by urmiami
20 parts Complete
Lethologica adalah sebuah fenomena asing yang sedang melanda negeri ini. Tepatnya terjadi di Kerajaan Quesia, fenomena yang menyebabkan beberapa orang di penjuru negeri mengalami kesulitan mengingat informasi tertentu, meskipun mereka merasa bahwa informasi tersebut ada di dalam ingatan mereka. Banyak orang hebat mencoba mencari tahu penyebabnya, namun hanya ada satu kemungkinan yang mereka yakini. Ini adalah efek samping dari sebuah retakan yang muncul beberapa tahun belakangan ini. Sebenarnya kami tidak memahaminya, atau mungkin kami hanya tidak bisa mengingatnya. Kami yang terkena efek Lethologica terjebak dalam dua pilihan, mereka yang hanya ingin hidup tentram memilih untuk tetap tidak mengingat apapun dan menjalani hidup mereka seperti itu bukanlah hal yang buruk. Namun, beberapa orang menemukan kejanggalan yang membuat mereka memutuskan menyelam lebih dalam, menemukan hal-hal di luar perkiraan mereka. Hal yang tidak boleh mereka ketahui. Terjebak dalam fenomena ini, mereka harus hidup dalam rasa curiga dan keingintahuan akan apapun yang terjadi selanjutnya. Dalam kekosongan itu, mereka yang berada di sekitarmu terbagi menjadi dua, hitam dan putih, baik dan buruk. Apa yang kau lihat tak selalu sesuai dengan apa yang terjadi. Ini adalah sebuah permainan, dimana kepercayaan menjadi taruhan. Kepada siapa kamu akan percaya, ketika dunia ini dibangun di atas kebohongan? Karya ini adalah kolaborasi urmiami dan nakaii pada event Kupas Duren yang diadakan oleh Teori Kata Publishing.
You may also like
Slide 1 of 8
My Phoenix Girlfriend cover
SISA cover
ASRAR [TERBIT] cover
Àirén : Lontar Kuno Kisah Putri Mayleen ~ Completed cover
MINE TO HOLD! [ON GOING!] cover
The Enchantress, Return of The Guardian [LOTR fanfic] cover
THE LOYALTIES GAMBIT cover
The Blood of Rosenveil cover

My Phoenix Girlfriend

5 parts Ongoing

"Ketika tanah digali, rahasia lama pun bangkit kembali..." Mikhael hanya berniat menanam bunga di halaman rumahnya. Tapi yang ia temukan justru sebuah guci merah misterius-terpendam selama tujuh abad, membawa abu dari makhluk legendaris: Phoenix. Tanpa sadar, Mikhael membacakan mantra kuno yang terukir di guci itu... dan membangkitkan Phoenix dari kematian. Tapi yang muncul bukan hanya seekor burung api-melainkan sesosok wanita penuh aura magis, menyimpan kekuatan dan rahasia masa lalu yang bisa mengguncang dunia. Kini, hidup Mikhael berubah drastis. Ia terseret dalam petualangan supranatural penuh misteri, komedi, dan romansa bersama makhluk abadi yang haus akan pembalasan dendam. Apa yang sebenarnya tersembunyi di balik kebangkitan Phoenix? Dan mengapa takdir Mikhael terikat dengan makhluk mitos itu? Temukan jawabannya dalam kisah fantasi penuh kejutan ini!