Rolan adalah seorang individu yang dilahirkan dengan kekuatan luar biasa yang melebihi batas manusia biasa. Sejak usia muda, dia menyadari bahwa dia memiliki kemampuan unik untuk berinteraksi dengan makhluk gaib dan melihat kejadian masa depan, terutama takdir kematian seseorang.
Dengan mata batinnya yang tajam, Rolan dapat melihat aura dan energi yang tidak terlihat oleh orang biasa. Dia mampu berkomunikasi dengan roh-roh yang berkeliaran di dunia ini, membantu mereka menyelesaikan urusan yang belum terselesaikan dan mengantarkan mereka ke alam lain dengan damai.
Namun, kemampuan utama Rolan yang paling menonjol adalah kemampuannya untuk melihat kejadian masa depan, khususnya takdir kematian seseorang. Dia dapat melihat tanda-tanda atau premonisi yang mengisyaratkan akan datangnya ajal seseorang, meskipun kadang-kadang tidak selalu dapat mencegahnya.
Rumah itu besar bahkan terdapat taman dengan bunga mawar yang indah di dalamnya....
itu dulu sebelum berita pembantaian satu keluarga pemilik rumah itu....
hingga tidak ada yang berani mendekat bahkan hanya menyentuh pagar rumah tersebut....
hingga hampir 10 tahun rumah itu gelap gulita bahkan cahaya pun tidak ingin singgah di daerah rumah mewah tersebut....
namun mengapa setelah 10 tahun tak ada cahaya kini rumah itu terang seperti ada seseorang yang menempati nya.......